SPJM Komitmen Jalankan Bisnis Aman Demi Tingkatkan HSSE

Kamis, 26 Mei 2022 - 17:41 WIB
loading...
A A A
“Dan ada 17.724 call di TUKS atau Terminal Khusus/Unit Penyelenggara Pelabuhan (UPP) dalam maupun luar negeri, 4.219 call di pelabuhan khusus dalam dan luar negeri, serta 98 call di loading point di luar Daerah Lingkungan Kerja (DLKr) dalam dan luar negeri,” tandasnya.





“Sehingga total ada 55.881 call kapal yang telah dilayani selama triwulan pertama tahun ini,” imbuhnya.

Dia juga menyebutkan bahwa aktivitas pandu dan tunda yang paling tinggi berada di Pelabuhan Dumai dan Balikpapan. Sebab di sekitar dua pelabuhan tersebut terdapat cukup banyak Terminal Untuk Kepentingan Sendiri (TUKS) dengan aktivitas ekspor batu bara.
(agn)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1090 seconds (0.1#10.140)