Gaikindo Sebut Kebijakan PPnBM DTP Dongkrak Kinerja Industri Otomotif

Rabu, 08 Juni 2022 - 13:41 WIB
loading...
Gaikindo Sebut Kebijakan...
Insentif PPnBM DTP mendongkrak penjualan mobil. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia ( Gaikindo ) menilai kebijakan pemerintah yang memperpanjang insentif pajak penjualan atas barang mewah ditanggung pemerintah (PPnBM-DTP) mendongkrak kinerja sektor industri otomotif .



Sekretaris Jenderal Gaikindo Kukuh Kumara mengatakan, peningkatan terjadi pada kuartal pertama tahun 2022, sekitar kurang lebih 41% dibandingkan dengan kuartal pertama tahun lalu.

"Alhamdulillah dengan kebijakan PPnBM-DTP DTP yang dilaksanakan sejak 1 maret 2021 mampu mendongkrak dan membangkitkan industri otomotif Indonesia," ujarnya dalam Market Review IDXChannel, Rabu (8/6/2022).

Kukuh mengatakan sejak 1 April 2022 industri otomotif mengalami peningkatan 30% dibandingkan tahun lalu. Peningkatan bisa terus terjadi karena capaian saat ini industri otomotif baru mulai bergeliat.

"Kalo kita lihat sampai April sudah mulai pulih, bisa dikatakan saat ini kita memasuki era awal ekspansi," katanya.



Dia berharap kondisi yang semakin membaik ini dapat memberikan optimisme tinggi bagi para pelaku bisnis di Indonesia, termasuk industri otomotif. "Mudah mudahan kondisi seperti ini kita bisa tetap pertahankan di tahun 2022 ini," pungkasnya.

(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
Pacu Industri Otomotif...
Pacu Industri Otomotif lewat Solusi Finansial dari Hulur ke Hilir di IIMS Jakarta 2025
PPN 12% Makin Menggerus...
PPN 12% Makin Menggerus Daya Beli, Mampukah Industri Otomotif Bertahan?
Kadin Apresiasi Temu...
Kadin Apresiasi Temu Bisnis IKM Otomotif, Dorong Penguatan Supply Chain
Insentif PPN DTP Akan...
Insentif PPN DTP Akan Diperpanjang, Menko Airlangga Beberkan Alasannya
Industri Otomotif Jalan...
Industri Otomotif Jalan di Tempat, Tersandera Perjanjian Eksklusif
AS Ketakutan! Ini Alasannya...
AS Ketakutan! Ini Alasannya Mobil Listrik China Dilarang Masuk
Raih Laba Tebal, IPCC...
Raih Laba Tebal, IPCC Perkuat Kolaborasi dengan Pabrikan Mobil
Wapres: Industri Otomotif...
Wapres: Industri Otomotif Harus Adopsi Teknologi Ramah Lingkungan
Rekomendasi
Gerak Cepat Polres Pelabuhan...
Gerak Cepat Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Keluarga Telantar Pulang ke Depok
BPK Penabur Dukung Siswa...
BPK Penabur Dukung Siswa Bersiap Hadapi Era Society 5.0
Tragedi Polisi Tidur...
Tragedi Polisi Tidur Raksasa di Klaten! Viral, Makan Korban, Akhirnya Rata dengan Tanah!
Berita Terkini
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
9 menit yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
36 menit yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
38 menit yang lalu
Kementerian BUMN Dorong...
Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Lewat Workshop Media Sosial Berbasis AI
1 jam yang lalu
Kinerja Positif, Indonesia...
Kinerja Positif, Indonesia Re Catat Laba Konsolidasi Rp72,7 Miliar di 2024
1 jam yang lalu
19 Perusahaan Korsel...
19 Perusahaan Korsel Bakal Tambah Investasi Rp30 Triliun usai Bertemu Prabowo, Ini Daftarnya
2 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Sebut Negosiasi...
Donald Trump Sebut Negosiasi Nuklir Iran Berjalan Baik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved