Petani Diminta Mengimplementasikan CSA Proyek SIMURP

Kamis, 02 Juli 2020 - 16:32 WIB
loading...
A A A
“Pertama ada TOT yang seharusnya dilaksanakan pada Maret lalu. namun karena ada pandemi Covid-19, pelaksanaan TOT dipindahkan ke minggu ke-3 Juli. Kemudian ada Training of Farmer (TOF) yang harusnya juga dilaksanakan Maret, tetapi kemudian terpaksa diundur ke minggu ke-3 Agustus, serta pengadaan Sarpras IT BPP yang ditargetkan selesai Juli 2020,” katanya.

Ditambahkan Leli, rapat evaluasi kegiatan proyek SIMURP ini juga dilakukan sebagai upaya percepatan realisasi anggaran dan pelaksanaan kegiatan Proyek Strategic Irrigation Modernization and Urgent Rehabilitation Project (SIMURP) Periode Semester I Tahun 2020.

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo berharap kegiatan CSA bisa diserap dengan baik oleh para petani.

“Sehingga petani mengetahui bagaimana langkah yang harus diambil dalam iklim tertentu. Sehingga pertanian tidak terganggu, dan produktivitas juga semakin meningkat. Karena peningkatan produksi menjadi tuntutan untuk sektor pertanian saat ini,” katanya. (EZ/NF)
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Rekomendasi
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
Nurul Arifin: Tidak...
Nurul Arifin: Tidak Ada Alasan bagi Letkol Teddy Mundur dari TNI karena Menjabat Seskab
Berita Terkini
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
16 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
56 menit yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
1 jam yang lalu
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
2 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Belum Bayar...
Indonesia Belum Bayar Rp11,5 Triliun, di Proyek Jet Tempur KF-21
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved