Pakai Teknologi Belanda, Calypte dan Terragama Bangun PLTS 1,2 GW di Batam

Sabtu, 22 Oktober 2022 - 17:27 WIB
loading...
A A A


Hal ini juga diakui CEO PT Terragama Hariara Energi Elisabeth Sitanggang. Pihaknya saat ini sudah mengembangkan PLTS di Kalimantan, Kabupaten Tanjungbalai Asahan, Sumut.

“Kami sangat bangga berkolaborasi dengan Calypte mengembangkan PLTS di Batam. Bumi harus kita rawat dengan energi yang ramah lingkungan. Jawabannya adalah PLTS ini,” tandas Elisabeth.

Selain penandatanganan MoU kolaborasi antara Calypte dengan Terragama, pada kesempatan yang sama juga dilakukan penandatanganan MoU antara Calypte dengan Annica Holdings Limited Singapura.

“Annica adalah stakeholder pembeli energi kami nanti, untuk Singapura. Sedangkan untuk kebutuhan lokal, pembeli energi kami dari PLN. Untuk harga, mengikuti regulasi yang ada,” tutur Iskandar.
(ind)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2142 seconds (0.1#10.140)