6 Uang Kuno Termahal di Dunia, Harganya bisa Bikin Kaya Mendadak!

Kamis, 03 November 2022 - 18:29 WIB
loading...
6 Uang Kuno Termahal...
Sejumlah uang kuno pernah tercatat sebagai yang termahal di dunia. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Sejumlah uang kuno pernah tercatat sebagai yang termahal di dunia. Bukan tanpa alasan, hal ini didasarkan pada keberadaannya yang sudah langka. Sehingga banyak kolektor yang mencarinya.

Dalam hal ini seorang kolektor tak akan tanggung-tanggung untuk membayar mahal demi uang kuno tersebut. Terlebih, apabila uang itu memiliki desain menarik ataupun sejarah yang berharga.

Baca juga : Demi Miliki Uang Kuno Langka, Kolektor Ini Habiskan Miliaran Rupiah

Berikut enam uang kuno termahal di dunia yang harganya bisa bikin kaya mendadak.

1. Flowing Hair Silver Dollar

Flowing Hair Silver Dollar berada di urutan teratas dalam daftar ini. Dikutip dari laman Bankrate, koin ini muncul pada tahun 1974. Sebagian ahli menyebutnya sebagai dolar perak pertama yang dicetak US Mint.

Pada karakteristiknya, bagian depan uang kuno ini menampilkan Lady Liberty dengan rambut tergerai. Sementara di bagian belakang memiliki gambar elang Amerika.

Tercatat, sekitar 1.800 koin ini pernah diproduksi dan seorang ahli menyebut keberadaannya kini hanya tersisa antara 120 sampai 130 saja. Sehingga bisa disebut sebagai uang kuno langka.

Untuk harganya sendiri, pada tahun 2013 Flowing Hair Silver Dollar dilelang dengan harga lebih dari USD10 Juta atau sekitar Rp157 Miliar (kurs 15.706 per USD).

2. Brasher Doubloon
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Garuda Indonesia Masuk...
Garuda Indonesia Masuk 25 Maskapai Terbaik di Dunia Tahun 2025
5 Negara Paling Miskin...
5 Negara Paling Miskin di Asia, Salah Satunya Pernah Jadi Bagian dari Indonesia
Daftar Paspor Terkuat...
Daftar Paspor Terkuat di Dunia 2025: Singapura Teratas, Indonesia Peringkat ke-66
Dinilai Gagal, Kepala...
Dinilai Gagal, Kepala Bapanas Perlu Ganti Orang yang Tepat dan Mumpuni
Beras Mahal Petani Miskin,...
Beras Mahal Petani Miskin, SPI Desak Kepala Bapanas Diganti
Harga Obat di RI Lebih...
Harga Obat di RI Lebih Mahal 400%, Ini Arahan Jokowi ke Kepala BPOM
Ini Biaya-biaya yang...
Ini Biaya-biaya yang Disisipkan Bikin Harga Tiket Pesawat Mahal
Orang Tua Makin Sulit...
Orang Tua Makin Sulit Biayai Sekolah Anak, Ini Buktinya
5 Mata Uang Terlemah...
5 Mata Uang Terlemah Dunia versi Forbes 2024, Rupiah Ada di Dalamnya
Rekomendasi
Surga Liburan Jetset...
Surga Liburan Jetset di Makau, Mulai Resor, Wisata Belanja hingga Kuliner Mewah
3 Polisi Tewas oleh...
3 Polisi Tewas oleh Oknum TNI, Kapendam II Sriwijaya: Koramil-Polsek, Lu Makan Duit
#KluivertOut Trending,...
#KluivertOut Trending, Netizen: Era STY Enggak Pernah Kebobolan 3 Gol dalam 34 Menit!
Berita Terkini
Clarissa Tanoesoedibjo...
Clarissa Tanoesoedibjo Ungkap Kiat Optimalkan Bisnis MSIN
17 menit yang lalu
Sampoerna Ciptakan Pasar...
Sampoerna Ciptakan Pasar dan Bantu UMKM Tumbuh Lewat Platform Digital
36 menit yang lalu
BEI Apresiasi Investor...
BEI Apresiasi Investor Gathering MNC Sekuritas, Dorong Investor Lebih Rasional dalam Berinvestasi
57 menit yang lalu
Berger Paints Resmi...
Berger Paints Resmi Akuisisi 100% Saham Asian Paints Indonesia
1 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025,...
Mudik Lebaran 2025, Wamen ESDM Pastikan Pasokan BBM dan LPG Aman di Pontianak
1 jam yang lalu
Top! RCTI+ dan Vision+...
Top! RCTI+ dan Vision+ dari MNC Digital MSIN Jadi Platform OTT Nomor Satu dan Terbesar di RI
3 jam yang lalu
Infografis
Akula, Kapal Selam Nuklir...
Akula, Kapal Selam Nuklir Terbesar di Dunia Bikin Merinding
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved