Kredit Macet Berkurang, PNM Optimistis Penyaluran Dana Tembus Rp60 Triliun

Jum'at, 11 November 2022 - 23:14 WIB
loading...
Kredit Macet Berkurang,...
Direktur Utama PNM Arief Mulyadi saat media briefing di Menara PNM, Jumat (11/11/2022). Foto/MPi/Viola Triamanda
A A A
JAKARTA - PT Permodalan Nasional Madani (PNM) menargetkan penyaluran dana hingga akhir tahun ini bisa menyentuh angka Rp60 triliun. Perseroan mencatat hingga Oktober tahun ini realisasi penyaluran dana PNM sudah menembus angka Rp51,6 triliun. Capaian ini tumbuh 30% dari periode yang sama tahun lalu sebesar Rp39,69 triliun.

''Karena hingga Oktober sudah berada diangka Rp51,6 triliun, maka kami tergetkan tembus Rp60 triliun hingga akhir tahun ini,” kata Direktur Utama PNM Arief Mulyadi saat media briefing di Menara PNM, Jumat (11/11/2022).

Dia melanjutkan, optimisme ini turut didukung dengan NPL atau kredit macet nasabah yang menipis per Oktober 2022 jika dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

''Kualitas nasabah kami membaik dengan tercatatnya NPL Oktober ini sebesar 0,59%. Sedangkan periode yang sama tahun lalu itu NPL-nya di angka 0,62%,” terang dia.



Menurut Arief, NPL nasabah memang menjadi salah satu indikator penting yang diperhatikan. Pasalnya, besaran NPL menjadi refleksi keberhasilan PNM dalam penyaluran pembiayaan.

''Kalau NPL mengecil berarti upaya kami sudah terhitung berhasil karena usaha yang mereka jalankan membaik sehingga pembayaran kreditnya lancar,'' tuturnya.



Sementara itu hingga Oktober tahun ini jumlah nasabah PNM yang tersebar di Indonesia sudah menyentuh angka 13,01 juta dan ditargetkan mencapai 13,5 juta nasabah aktif.
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bank Mandiri Taspen...
Bank Mandiri Taspen Libatkan 380.000 Nasabah dalam Program Tiga Pilar Mantap
Komitmen AO PNM Mekaar...
Komitmen AO PNM Mekaar Makassar jadi Bagian Pemberdaya Usaha Perempuan
Nasabah J Trust Bank...
Nasabah J Trust Bank Dapat Menikmati Diskon 20% di Seluruh Resto McD
Begini Strategi WOM...
Begini Strategi WOM Finance Beri Apresiasi kepada Konsumen
Berkah Ramadan untuk...
Berkah Ramadan untuk Nasabah PNM Mekaar, Akses Pasar Lebih Luas lewat Cici Rosa
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
Mengangkat Ekonomi Kerakyatan...
Mengangkat Ekonomi Kerakyatan dengan Melibatkan Nasabah PNM Liga Nusantara
OJK Respons Isu Keamanan...
OJK Respons Isu Keamanan Nasabah Bank BUMN usai Ditarik ke Danantara
BRI Life Terus Kembangkan...
BRI Life Terus Kembangkan Layanan Digital Beri Kemudahan Nasabah
Rekomendasi
Ini Ibtihal Aboussad,...
Ini Ibtihal Aboussad, Insinyur AI yang Dipecat Microsoft karena Lantang Menentang Genosida Gaza oleh Israel
Megawati Hangestri Pulang...
Megawati Hangestri Pulang Kampung, Tak Perpanjang Kontrak Red Spark demi Temani sang Ibu
Profil Sultana binti...
Profil Sultana binti Turki, Istri Raja Salman yang Dikenal Filantropis
Berita Terkini
Dibalik Anjloknya Bursa,...
Dibalik Anjloknya Bursa, Ada Saham Valuasi Murah dan Royal Bagi-bagi Dividen
30 menit yang lalu
Harta Kekayaan Marina...
Harta Kekayaan Marina Budiman, Wanita Terkaya di Indonesia versi Forbes
49 menit yang lalu
10 Orang Terkaya di...
10 Orang Terkaya di Amerika Latin Tahun 2025, Paling Tajir Berharta Rp1.387 Triliun
1 jam yang lalu
IHSG Dibuka Melejit...
IHSG Dibuka Melejit 5% Setelah Trump Umumkan Penundaan Tarif ke Sejumlah Negara
1 jam yang lalu
Trump Tunda Tarif ke...
Trump Tunda Tarif ke Puluhan Negara Selama 90 Hari, China Tetap Digebuk 125%
2 jam yang lalu
Saling Balas Perang...
Saling Balas Perang Dagang AS-China, Trump Kerek Tarif Jadi 125%
3 jam yang lalu
Infografis
Tarif Trump Bikin Harta...
Tarif Trump Bikin Harta Orang Terkaya Dunia Susut Rp3.400 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved