Menanti Arah Baru Kebijakan The Fed, 3 Indeks Utama Wall Street Berakhir Menguat

Rabu, 23 November 2022 - 07:20 WIB
loading...
A A A
Harga minyak mentah naik sekitar 1% setelah Arab Saudi mengatakan OPEC+ bertahan dengan pengurangan produksi dan dapat mengambil langkah lebih lanjut untuk menyeimbangkan pasar.

Minyak mentah Brent naik 1% menjadi menetap di USD88,36 per barel, sementara minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) AS naik 1,1% menjadi USD80,95.

Harga emas safe-haven stabil karena penurunan dolar dan benchmark imbal hasil Treasury AS diimbangi oleh kenaikan ekuitas. Spot gold naik 0,1% menjadi USD1.740,19 per ounce, sementara emas berjangka AS naik 0,23% menjadi USD1.738,30 per ounce.

(akr)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1911 seconds (0.1#10.140)