Sri Mulyani: Pemerintah Dukung PLN Listriki Daerah 3T Lewat PMN

Jum'at, 16 Desember 2022 - 19:11 WIB
loading...
A A A
Darmawan memberikan arahan kepada seluruh jajaran PLN agar amanah dalam menggunakan PMN sehingga manfaatnya harus dirasakan oleh masyarakat secara langsung.

"Saya mengarahkan seluruh jajaran PLN agar amanah. PMN 2022 harus bisa dijalankan dengan baik, kita deliver dengan baik, agar seluruh saudara-saudara kita bisa menikmati infrastruktur dasar, yaitu akses terhadap listrik," kata Darmawan.



Sebagai informasi, PLN tahun ini menerima dana PMN sebesar Rp 5 triliun yang digunakan untuk menyediakan infrastruktur listrik wilayah 3T. Investasi pemerintah melalui PLN tersebut dilakukan untuk pembiayaan berbagai infrastruktur ketenagalistrikan.

"Dengan menerapkan Good Corporate Governance, dana PMN sebagai bentuk kehadiran negara digunakan untuk pembangunan infrastruktur kelistrikan di wilayah 3T dan merupakan pengejawantahan kedaulatan Republik Indonesia," kata dia.

(nng)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2197 seconds (0.1#10.140)