Perempuan Tonggak Pergerakan Ekonomi UMKM

Rabu, 09 Desember 2015 - 15:10 WIB
Perempuan Tonggak Pergerakan...
Perempuan Tonggak Pergerakan Ekonomi UMKM
A A A
JAKARTA - Ketua Penyelenggara Katumbiri Expo Linda Gumelar mengemukakan, tonggak pergerakan ekonomi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) tidak lepas dari peran perempuan.

Menurutnya, perempuan dapat menjadi penopang bagi UMKM di Tanah Air melalui keberagaman budaya yang ada dari Sabang sampai Merauke.

"Menopang UMKM dan ekonomi bangsa yang begitu beragam indah budayanya," ujar dia saat pidato pembukaan Katumbiri Expo 2015 di JCC, Jakarta, Rabu (9/12/2015).

Isteri dari Agum Gumelar ini menjelaskan, kaum hawa bisa mendorong sektor UMKM dengan kreativitas agar bisa menjawab tantangan persaingan global.

"Kemudian kami melihat kreativitas didorong, dikembangkan. Itu jawaban tantangan global, persaingan dan kualitas bisa bersaing," katanya.

Linda mengatakan, masih banyak pekerjaan rumah yang mesti dilakukan pemerintah agar bisa memberikan wadah memasarkan produk bagi para pelaku UMKM.

"Tentu banyak pekerjaan di lapangan, tidak hanya teori. Antara lain melalui pameran, ada 250 peserta yang dimulai 9-13 Desember," pungkasnya.
(izz)
Berita Terkait
Pengusaha: Pemerintah...
Pengusaha: Pemerintah Tidak Bisa Sendirian Menangani UMi
Danone Indonesia Tingkatkan...
Danone Indonesia Tingkatkan Kemampuan Digital dan UMKM Nasional
UMKM Diharapkan Naik...
UMKM Diharapkan Naik Kelas dengan Memanfaatkan Aplikasi Lokal
Pelaku Usaha Mikro Paling...
Pelaku Usaha Mikro Paling Rawan Bangkrut Saat Krisis Datang
BPS Mengungkap, Gaji...
BPS Mengungkap, Gaji Dipotong 30% Bikin Pekerja Tak Bahagia
UU Ciptaker Beri Kemudahan,...
UU Ciptaker Beri Kemudahan, Pemberdayaan dan Perlindungan bagi Pelaku UMKM
Berita Terkini
3 Bandara Kembali Berstatus...
3 Bandara Kembali Berstatus Internasional, Ini Daftarnya
24 menit yang lalu
Laba UNVR Melonjak 245%,...
Laba UNVR Melonjak 245%, Unilever PLC Optimistis Bisnis di Indonesia Pulih
37 menit yang lalu
Airlangga Laporkan Perkembangan...
Airlangga Laporkan Perkembangan Terbaru Nogosiasi Tarif AS ke Prabowo
52 menit yang lalu
Perdana, PT Ceria Berhasil...
Perdana, PT Ceria Berhasil Produksi Ferronickel
2 jam yang lalu
MNC Asset Management...
MNC Asset Management Mendorong Program Dana Abadi di Seluruh Kampus Indonesia
2 jam yang lalu
MNC Asset Management...
MNC Asset Management dan Universitas Binawan Teken MoU Endowment Fund Dukung Beasiswa
3 jam yang lalu
Infografis
Jadi Jantung Ekonomi...
Jadi Jantung Ekonomi RI, Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved