KAI ngaku asetnya banyak diserobot swasta

Rabu, 05 Maret 2014 - 11:55 WIB
KAI ngaku asetnya banyak...
KAI ngaku asetnya banyak diserobot swasta
A A A
Sindonews.com - PT Kereta Api Indonesia (KAI) mengaku aset negara yang dikelola perseroan yang berada di daerah prime (Jawa, Madura, Sumatera) banyak diserobot pihak swasta.

Salah satu aset KAI yang diserobot pihak swasta berlokasi di sekitar Stasiun Medan Kota. Tanah seluas kurang lebih 7,3 hektar ini diklaim milik PT Agra Citra Kharisma (ACK).

KAI mengindikasikan ada pembiaran ketika aset ini diserobot. Lembaga negara yang seharusnya memproteksi, justru tidak berbuat apa-apa. Bahkan KAI menilai ada aroma pengalihan dilakukan terhadap aset ini.

"Sejak 2013, KAI sudah melakukan penataan aset, tujuannya untuk kebutuhan angkutan massal dan untuk penambahan trek KAI" ujar Direktur Utama KAI, Ignasius Jonan di Restoran Waroeng Daoen, Cikini Raya, Jakarta Pusat, Rabu (5/3/2014).

Jonan menjelaskan, total aset yang dimiliki oleh KAI sebanyak 270 juta meter persegi. Namun yang sudah disertifikasi hanya sekitar 90 juta meter persegi.
(gpr)
Berita Terkait
Harga Tiket Kereta Api...
Harga Tiket Kereta Api Jarak Jauh Naik 40%
KAI Tambah Kereta Jarak...
KAI Tambah Kereta Jarak Jauh, Ini Rincian Rute dan Jadwalnya
KA Lokal Daop I Jakarta...
KA Lokal Daop I Jakarta Masih Belum Operasi hingga 31 Juli 2020
5 KA Jarak Jauh Beroperasi...
5 KA Jarak Jauh Beroperasi dari Daop 1 Jakarta Mulai 3 Juli 2020, Ini Daftarnya
KAI Siapkan Protokol...
KAI Siapkan Protokol Khusus Hadapi Skenario New Normal
Waktu Perjalanan KA...
Waktu Perjalanan KA Akan Singkat dan Jadwal Keberangkatan Berubah, Awas Telat!
Berita Terkini
Pemprov DKI Potong Pajak...
Pemprov DKI Potong Pajak Pembelian BBM 5%, Harga Bensin Bisa Turun?
34 menit yang lalu
ISEI Dorong Hilirisasi...
ISEI Dorong Hilirisasi Perikanan Lewat Investasi dan Penguatan Rantai Pasok
1 jam yang lalu
Bos Perusahaan AS Ramai-ramai...
Bos Perusahaan AS Ramai-ramai Teriak Soal Dampak Tarif Trump
2 jam yang lalu
Uji Publik Program Perintis...
Uji Publik Program Perintis Berdaya demi Memperkuat Kemandirian Ekonomi
3 jam yang lalu
Harta 50 Miliarder Korea...
Harta 50 Miliarder Korea Melorot Jadi Rp1.646 T Gegara Darurat Militer dan Tarif AS
5 jam yang lalu
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
5 jam yang lalu
Infografis
Birokrasi Rumit, Banyak...
Birokrasi Rumit, Banyak Bisnis Hengkang dari Uni Eropa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved