Menilik Keaslian Brand Produk Outdoor Arc’teryx di Indonesia

Senin, 17 Februari 2025 - 16:41 WIB
Menilik Keaslian Brand...
Pembukaan gerai Arc’teryx pertama di Indonesia menjadi perbincangan hangat oleh warganet yang menuding toko tersebut menjual barang-barang palsu, berikut penjelasan dari PT ATX Asia Sport Product. Foto/Dok
JAKARTA - Pembukaan gerai Arc’teryx pertama di Indonesia menjadi perbincangan hangat oleh warganet yang menuding toko tersebut menjual barang-barang palsu. Sebagai informasi, Arc’teryx merupakan brand premium yang memproduksi perlengkapan outdoor.

Apa benar produk premium yang mereknya sudah mendunia ini palsu?

Berikut 6 fakta viralnya Arc’teryx di Indonesia yang dituding palsu

1.Produk Arc’teryx di Tiap Negara Berbeda

Berbeda yang dimaksud bukan dalam hal kualitas. Namun produk Arc'teryx di berbagai wilayah dunia memiliki perbedaan berbasis lokal. Produk Arc'teryx Indonesia dirancang khusus untuk pasar Asia Tenggara dan memiliki ciri khas yang sesuai dengan iklim tropis di wilayah ini.





Arc'teryx Indonesia mengembangkan produk sesuai dengan kondisi iklim dan geografis setempat. Produk ini lebih ringan dan tidak panas dipakai dibandingkan dengan produk yang digunakan di iklim dingin seperti Alpha dan Beta yang lebih cocok untuk cuaca dingin.

2. Produk Arc’teryx Indonesia Memiliki Harga yang Bersaing

Harga produk berbeda di setiap negara karena kondisi ekonomi yang berbeda. Arc'teryx Indonesia menetapkan harga yang lebih sesuai dengan bahan, kondisi alam dan daya beli konsumen lokal di Asia Tenggara dengan tetap mengutamakan standar premium.

3. Produk Arc’teryx Indonesia Dirancang untuk Pendaki dan Penjelajah
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More