Angin Segar Pelonggaran PPKM Bawa Harapan Baru Bagi Pedagang Pasar Senen
Senin, 30 Agustus 2021 - 07:07 WIB
Meski demikian, Riski masih mengharapkan omsetnya kembali seperti sedia kala seperti sebelum pandemi melanda. "Memang PPKM ini harus dilonggarin, supaya masyarakat pun bisa aktivitas kembali," tuturnya.
Pria kelahiran Padang itu menjelaskan, kondisi bisnisnya saat pemberlakuan PPKM Darurat cukup buruk, bahkan dirinya mengaku sempat kembali ke kampung halamannya dikarenakan tidak ada pekerjaan lain setelah pelarangan kiosnya untuk beroperasi.
Namun dengan adanya pelonggaran PPKM ini menjadikan harapan baru untuk Riski memulai kembali usahanya yang sempat terhenti. "Ya semoga keadaan lebih baik dan masyarakat masih bisa melakukan aktivitas seperti biasanya," pungkasnya.
Lihat Juga: Harga Beras Mencekik Jelang Pemilu 2024, Pedagang: Paling Tinggi, Belum Pernah Sebelumnya
Pria kelahiran Padang itu menjelaskan, kondisi bisnisnya saat pemberlakuan PPKM Darurat cukup buruk, bahkan dirinya mengaku sempat kembali ke kampung halamannya dikarenakan tidak ada pekerjaan lain setelah pelarangan kiosnya untuk beroperasi.
Namun dengan adanya pelonggaran PPKM ini menjadikan harapan baru untuk Riski memulai kembali usahanya yang sempat terhenti. "Ya semoga keadaan lebih baik dan masyarakat masih bisa melakukan aktivitas seperti biasanya," pungkasnya.
Lihat Juga: Harga Beras Mencekik Jelang Pemilu 2024, Pedagang: Paling Tinggi, Belum Pernah Sebelumnya
(ind)
tulis komentar anda