Ini Faktor-faktor Penyebab Ketimpangan Sosial di Masyarakat
Rabu, 02 Maret 2022 - 15:29 WIB
JAKARTA - Beragam faktor dapat menjadi pemicu munculnya ketimpangan sosial . Ketimpangan sosial merupakan permasalahan kompleks yang dapat berdampak negatif bagi masyarakat luas, antara lain memicu kecemburuan sosial yang masih sering terjadi berbagai daerah di Indonesia.
Dilansir dari e-Modul Kemendikbud, ada sejumlah faktor yang menjadi penyebab ketimpangan sosial. Misalnya, ketidakmerataan akses yang diperoleh untuk memanfaatkan sumber daya yang tersedia.
Secara garis besar, ada dua faktor penyebab ketimpangan sosial yakni:
1. Faktor internal
Salah satu faktor internal ketimpangan sosial adalah rendahnya kualitas diri seseorang.
Ketimpangan sosial ini bisa muncul karena kemiskinan yang membelenggu masyarakat
2. Faktor eksternal
Faktor ini bisa terjadi karena adanya birokrasi atau aturan hukum negara yang membelenggu masyarakat sehingga mereka kesulitan untuk mengembangkan dirinya sehingga bisa memicu adanya kegala kemiskinan secara struktural.
Dilansir dari e-Modul Kemendikbud, ada sejumlah faktor yang menjadi penyebab ketimpangan sosial. Misalnya, ketidakmerataan akses yang diperoleh untuk memanfaatkan sumber daya yang tersedia.
Secara garis besar, ada dua faktor penyebab ketimpangan sosial yakni:
1. Faktor internal
Salah satu faktor internal ketimpangan sosial adalah rendahnya kualitas diri seseorang.
Ketimpangan sosial ini bisa muncul karena kemiskinan yang membelenggu masyarakat
2. Faktor eksternal
Faktor ini bisa terjadi karena adanya birokrasi atau aturan hukum negara yang membelenggu masyarakat sehingga mereka kesulitan untuk mengembangkan dirinya sehingga bisa memicu adanya kegala kemiskinan secara struktural.
tulis komentar anda