Berkah Ramadahan Kali Ini: Pesanan Rebana Naik 30 Kali Lipat

Rabu, 06 April 2022 - 10:31 WIB
"Biasanya (yang memproduksi) saya sama teman dua, sekarang nambah satu lagi. Jadi empat sama saya," kata dia.

Ia membanderol harga satu rebananya mulai Rp200 ribu yang termurah hingga bahan yang paling bagus dari kayu nangka dan mahoni mencapai Rp350 ribu. Selama ini bahan-bahan baku kayu untuk pembuatan rebana ia datangkan dari Blitar, Jepara, hingga Demak.



"Kalau yang murah harga Rp200 ribu itu kayu mangga. Tapi sudah jarang produksi, kalau enggak ada permintaan. (Bahannya) Belahan kulit kambing, kulit kambing betina, kalau jantan biasanya dipakai bedug kecil-kecil," bebernya.
(uka)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More