Indonesia Diyakini Kebal Krisis Global, Ini Beberapa Faktornya

Jum'at, 20 Januari 2023 - 06:58 WIB
loading...
Indonesia Diyakini Kebal...
Indonesia diyakini mampu bertahan dari isu perlambatan ekonomi global atau resesi yang mengancam pada tahun 2023, ini sebabnya. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Indonesia diyakini mampu bertahan dari isu perlambatan ekonomi global atau resesi yang mengancam pada tahun 2023. Hal ini disampaikan oleh Chief Investment Officer PT Sinarmas Asset Management, Genta Wira Anjalu yang membaca potensi tersebut dengan berkaca saat periode pandemi Covid-19.

Ketika ekonomi lesu terbebani pembatasan mobilitas, aktivitas investasi justru menggeliat, membuat sejumlah produk investasi banyak diburu.

"Market Indonesia justru naik, bahkan untuk equity itu ada foreign inflow Rp66 triliun, tapi bonds terjadi outflow cukup besar," kata Genta dalam Investor Appreciaton Night & Market Outlook 2023, Kamis (20/1/2023).



Genta menilai pasar bergerak ke arah positif meskipun tidak sejalan dengan kondisi makroekonomi saat itu dalam dua tahun terakhir. Aliran modal baik domestik maupun asing menjadi penopang ketahanan investasi, yang pada akhirnya menjadi titik tolak rebound ekonomi nasional.

"Banyak yang masuk ke government bonds. Investor individual juga cukup deras, ada dana masuk Rp217 triliun, sedangkan ritel masuk Rp127 triliun," terangnya.

Bagi Genta, isu resesi justru menjadi peluang bagi investasi dalam negeri lantaran aliran modal negara-negara maju akan mengalir ke emerging market yang memiliki potensi pertumbuhan ekonomi , termasuk Indonesia.

"Resesi memang jadi ketakutan ekonomi, tapi market justru lebih senang. Ketika risiko resesi semakin nyata di negara-neara barat, market Indonesia justru rebound," pungkasnya.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Rupiah Jeblok ke Level...
Rupiah Jeblok ke Level Terendah Sejak Krisis 1998
Misbakhun Ajak Pelaku...
Misbakhun Ajak Pelaku Pasar Modal Tetap Optimistis soal Ekonomi RI
MNC Asset dan TICMI...
MNC Asset dan TICMI Teken MoU Dukung Pengembangan Pasar Modal Indonesia
Kampus Saham Edukasi...
Kampus Saham Edukasi Pasar Modal Lewat Acara Buka Puasa Bersama
Dihadiri Ratusan Investor,...
Dihadiri Ratusan Investor, MNC Sekuritas Sukses Gelar Investor Gathering 2025
Prabowo: Fundamental...
Prabowo: Fundamental Ekonomi Kita Kuat, Harga-harga Sembako Terkendali
Makin Suram, OECD Pangkas...
Makin Suram, OECD Pangkas Proyeksi Ekonomi Indonesia Jadi 4,9% di 2025
IHSG Suram, Analis:...
IHSG Suram, Analis: Investor Khawatir dengan Ekonomi RI dan Pasar Keuangan
Awan Gelap Ekonomi RI,...
Awan Gelap Ekonomi RI, Mayoritas Para Ahli Sepakat Memburuk dari 3 Bulan Lalu
Rekomendasi
FIFA Yakin Indonesia...
FIFA Yakin Indonesia Pecah Rekor 88 Tahun Lolos Piala Dunia
Ini Pesan Hamas untuk...
Ini Pesan Hamas untuk Warga Palestina yang Merayakan Idulfitri saat Agresi Israel
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
Berita Terkini
Sepanjang Arus Mudik...
Sepanjang Arus Mudik Lebaran 2025, Tercatat Ada 1,7 Juta Kendaraan Keluar Jabotabek
3 jam yang lalu
Orang Terkaya di Thailand...
Orang Terkaya di Thailand Borong Saham Perbankan Rp6,1 Triliun
4 jam yang lalu
BRI Dorong UMKM Kota...
BRI Dorong UMKM Kota Depok Naik Kelas Lewat Program Klasterku, Pelaku Usaha Beri Apresiasi
6 jam yang lalu
Sri Mulyani Pede Mudik...
Sri Mulyani Pede Mudik dan Lebaran Angkat Ekonomi Daerah, Ini 2 Pendorongnya
7 jam yang lalu
Bagi-bagi Takjil dan...
Bagi-bagi Takjil dan Layanan Kesehatan, BNI Hadir di Posko Mudik Malang
7 jam yang lalu
Bukan Gimmick, Pertamina...
Bukan Gimmick, Pertamina Hadirkan Antar Gratis Bright Gas & Promo Refill Berhadiah Cashback
8 jam yang lalu
Infografis
Kabar 100 Warga Gaza...
Kabar 100 Warga Gaza Dikirim ke Indonesia Disangkal Kemlu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved