Pos Indonesia Sukseskan Ekspor Perdana Angklung ke Korsel

Senin, 07 Agustus 2023 - 15:18 WIB
loading...
Pos Indonesia Sukseskan...
Ekspor angklung ke Korsel didukung PT Pos. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - PT Pos Indonesia (Persero) sukses melakukan ekspor perdana angklung ke Seoul, Korea Selatan, dengan moda laut FCL (seafreight FCL). Angklung itu terdiri dari 14 jenis instrumen seberat 231,5 kg yang diproduksi Saung Angklung Mang Udjo, Bandung, Jawa Barat.



Sebagai badan usaha milik negara (BUMN) yang bergerak di bidang jasa kurir, logistik dan transaksi keuangan, Pos Indonesia memiliki jaringan pelayanan terbesar dan tersebar di seluruh pelosok Nusantara. Tak hanya itu, berbagai entitas bisnis dari perusahaan global seperti UPS, Cardig International dan Western Union pun telah menjadi mitra utama. Bahkan bagi Western Union, Pos Indonesia merupakan agen yang terpenting dan terbesar di Asia Pasifik.

Senior Vice President International and Wholesale Business PT Pos Indonesia (Persero) Arlia Irishtiana mengatakan, pengiriman perdana angklung ini menggunakan moda seafreight FCL untuk kedutaan besar Korea Selatan yang disupport oleh PT Pos Indonesia.

Ke-14 jenis instrumen angklung produksi Saung Angklung Mang Udjo yang dipaketkan tersebut, di antaranya 1 set gambang pengiring, 1 set gambang melodi dan 600 pcs instrumen angklung berbagai titi nada lainnya serta unit pendukung seperti dudukan dan standarnya dengan dimensi yang berbeda-beda.



"Ini akan menjadi awal yang baik bagi Pos Indonesia dalam bertransformasi menjadi perusahaan BUMN logistik terbesar dan tepercaya di Indonesia," tandas Arlia, dalam keterangannya, Senin (7/8/2023).

(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Siasati Tarif Trump,...
Siasati Tarif Trump, RI Siap Genjot Pasar Ekspor Eropa dan Australia
Fundamental Kuat, SIG...
Fundamental Kuat, SIG Siapkan Buyback Saham Rp300 Miliar
Pemerintah Bakal Bentuk...
Pemerintah Bakal Bentuk Satgas Deregulasi Ekspor Impor, Ini Tugasnya
Direktur Utama BRI Hery...
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Terpilih Menjadi Ketua Umum PERBANAS
Perang Dagang AS-China,...
Perang Dagang AS-China, Bos PTBA Cemas Bakal Ganggu Ekspor Batu Bara
Didukung BNI Xpora,...
Didukung BNI Xpora, Produsen Permen Jahe Asal Jateng Tembus Pasar Ekspor
SPKS Dorong Pemerintah...
SPKS Dorong Pemerintah Turunkan Pajak Ekspor dan Pungutan Ekspor Sawit
Seusai Lebaran Masyarakat...
Seusai Lebaran Masyarakat Berbondong Investasi Emas di Pegadaian Galeri 24
Lewat UMKM EXPO(RT),...
Lewat UMKM EXPO(RT), BRI Bantu Pengusaha UMKM Aksesori Ini Buka Akses ke Pasar Global
Rekomendasi
Spesifikasi Taurus,...
Spesifikasi Taurus, Rudal Canggih Jerman yang Bakal Dikerahkan ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Biodata dan Agama Frank...
Biodata dan Agama Frank Sanchez: Monster Tinju Kuba Calon Penakluk Daniel Dubois
Macet Horor di Tanjung...
Macet Horor di Tanjung Priok Bikin Stres Sopir Angkot
Berita Terkini
Pasarkan Produk Green...
Pasarkan Produk Green Coke, Pertachem Dorong Hilirisasi Nasional
41 menit yang lalu
Transformasi ESG Berbasis...
Transformasi ESG Berbasis Teknologi, Envicount Luncurkan Platform Inovatif
1 jam yang lalu
Siasati Tarif Trump,...
Siasati Tarif Trump, RI Siap Genjot Pasar Ekspor Eropa dan Australia
1 jam yang lalu
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
4 jam yang lalu
AS Menang Banyak? Ini...
AS Menang Banyak? Ini Tawaran Indonesia dalam Negosiasi Tarif
4 jam yang lalu
Tren Baru: Transformasi...
Tren Baru: Transformasi Konsep Mal ke Modern Culture untuk Urban Lifestyle
4 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved