Jaringan Ganjar Nusantara Dukung Visi Misi Satu Desa Satu Puskesmas

Sabtu, 10 Februari 2024 - 22:02 WIB
loading...
A A A


Najib Mahamid, Ketua Panitia kegiatan tersebut mengungkapkan, antusiasme masyarakat terhadap kegiatan tersebut menunjukkan masih banyak warga yang butuh layanan kesehatan, meskipun sudah ada puskesmas-puskesmas di kelurahan maupun kecamatan.

“Kami berusaha memfasilitasi masyarakat apa yang tidak didapatkan di Puskesmas, dan ternyata antusiasmenya cukup tinggi. Warga butuh layanan kesehatan seperti ini,” ungkapnya.

Pihaknya juga mengucapkan terima kasih kepada para warga yang datang serta para nakes yang bertugas pada kegiatan tersebut.

“Terima kasih kepada seluruh warga yang hadir dan juga para tenaga kesehatan yang sejak pagi sudah standby. Semoga kegiatan ini betul-betul bermanfaat, dan Insya Allah Pak Ganjar dan Pak Mahfud MD akan lebih banyak membuat program-program kesetahan lainnya untuk masyarakat,” pungkasnya.
(nng)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2102 seconds (0.1#10.140)