Buset! Shopee Cs Jual Uang Baru Rp75.000 dengan Harga Selangit

Selasa, 18 Agustus 2020 - 13:57 WIB
loading...
Buset! Shopee Cs Jual...
Uang baru pecahah Rp75.000 dijuak di toko online dengan harga selangit. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pemerintah melalui Bank Indonesia (BI) dan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menerbitkan uang baru Rp75.000 sebagai bentuk perayaan HUT Kemerdekaan RI ke-75. Sebagaimana diketahui, lembaran uang baru ini dicetak dalam jumlah terbatas, hanya sebanyak 75 juta lembar saja.

Namun, terpantau bahwa di salah satu platform e-commerce, yakni Shopee, ada saja seller yang memanfaatkan momen terbatasnya penerbitan uang ini. Salah satu seller, PokerWalet dengan lokasi Jakarta Utara, menaruh harga hingga Rp8,8 juta rupiah dengan tulisan LIMITED.



Selain itu, ada seller lain dengan nama QQROLEX, berbasis di Jakarta Pusat yang turut menjual lembaran uang baru tersebut dengan harga Rp1,75 juta per lembarnya. Hingga saat ini, belum ada klarifikasi atau tindakan dari pihak Shopee untuk men-take down lapak penjualan tersebut.



Untuk informasi, uang baru Rp75.000 yang telah direncanakan sejak tahun 2018 ini hanya bisa ditukarkan melalui Kantor Pusat Bank Indonesia dan 45 kantor cabang Bank Indonesia perwakilan daerah kota dan kabupaten.Selain ke kantor BI dan cabang-cabangnya, masyarakat juga bisa menukarnya di bank-bank yang ditunjuk BI seperti Bank Mandiri, BNI, BRI, BCA dan, CIMB Niaga dengan harga Rp75.000 saja.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
BI Lapor Utang Luar...
BI Lapor Utang Luar Negeri Turun Jadi USD427,2 Miliar per Februari 2025
BI: Penjualan Ritel...
BI: Penjualan Ritel Maret 2025 Naik Ditopang Efek Lebaran
Keyakinan Konsumen Terhadap...
Keyakinan Konsumen Terhadap Kondisi Ekonomi Mulai Terkikis di Maret 2025, Begini Kata BI
Cadangan Devisa Maret...
Cadangan Devisa Maret 2025 Meningkat Jadi USD157,1 Miliar, Ini 2 Sumber Utamanya
Gara-gara Tarif Trump,...
Gara-gara Tarif Trump, Rupiah Ambruk Nyaris Tembus Rp17.000 per Dolar AS
Trump Kenakan Tarif...
Trump Kenakan Tarif Impor 32% ke Indonesia, Ini yang Dilakukan BI
Resmi Diberhentikan,...
Resmi Diberhentikan, Ini 3 Pejabat Tinggi BI yang Jadi Komisaris Bank BUMN
Rupiah Ambruk hingga...
Rupiah Ambruk hingga Sentuh Rp16.622, BI Sebut Beda Cerita dengan Krismon 1998
Apakah Bisa Tukar Uang...
Apakah Bisa Tukar Uang Baru secara Online?
Rekomendasi
Hari Kedua Workshop...
Hari Kedua Workshop Esoterika Fellowship Program, Denny JA: AI Dorong Tafsir Agama Pro Hak Asasi
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
Berita Terkini
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
8 jam yang lalu
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
8 jam yang lalu
Motori Transisi Energi,...
Motori Transisi Energi, PLN EPI Pamer Keunggulan di Ajang GHES
9 jam yang lalu
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
9 jam yang lalu
Seluruh Pekerja di Ekosistem...
Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
10 jam yang lalu
Trump Bakal Kenakan...
Trump Bakal Kenakan Tarif Impor Panel Surya 3.521% dari 4 Negara Asia Tenggara
10 jam yang lalu
Infografis
3 Efek Tarif Impor Donald...
3 Efek Tarif Impor Donald Trump Terhadap Harga Emas Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved