Ciputra Group Rilis Dua Klaster Citra Raya

Rabu, 19 Agustus 2020 - 10:35 WIB
loading...
Ciputra Group Rilis...
Foto: dok/Citraraya.com
A A A
Salah satu perusahaan properti terbesar, Ciputra Group melalui anak usahanya Ciputra Residen selalu mengembangkan dan membangun kawasan Citra Raya Tangerang menjadi kota terpadu yang memiliki luas 2.760 hektare (ha). Perusahaan yang didirikan oleh almarhum Ir Ciputra itu merilis Cluster Avante dan Cluster Viale.

Citra Raya berhasil mencatatkan total penjualan sebanyak 170 unit dengan nilai Rp115 miliar. Direktur Marketing Ciputra Residence Yance Onggo menjelaskan, peluncuran Cluster Avante dan Cluster Viale dilakukan tanpa mempersiapkan fisik bangunan rumah contoh full furnished yang umum dilakukan pada launching sebelumnya. (Baca: Bangun Jalan Tol terpanjang di Indonesia, Hutama Karya Pakai produk Lokal)

"Kami memanfaatkan kemajuan teknologi dengan membuat Virtual Tour 360 Rumah Contoh Cluster Avante, Viale, dan suasana lingkungan di dalam klaster sehingga semua calon pembeli tetap bisa mendapatkan gambaran yang jelas mengenai suasana klaster dan rumah yang akan dipilih. Konsumen pun bisa melakukannya dari rumah saja," ujar Yance.

Cluster Avante dan Cluster Viale merupakan klaster terbaru dan terdepan di Citra Raya Tangerang. Klaster ini pun ditawarkan dengan jumlah terbatas. Cluster Avante dan Viale dilengkapi sistem keamanan 24 jam yang telah dilengkapi dengan CCTV kamera, penyediaan PJU menggunakan lampu LED, penerapan instalasi jaringan kabel underground, dan saluran drainase tertutup. Selain itu, ada pula sarana untuk bermain anak (children playground) sehingga Anda dan anak-anak dapat beraktivitas dan bermain di dalam klaster dengan lebih aman. (Lihat videonya: Waspada! ii beredar Emas Palsu yang Dicampur Perak)

Untuk memenuhi kebutuhan belajar dan bekerja dari rumah, kawasan klaster Avante dan Viale telah dilengkapi dengan jaringan kabel FO (fiber optik). (Aprilia S Andyna)
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jakarta Premium Outlets...
Jakarta Premium Outlets Dibuka, Incar Pasar Ritel Mewah
Accor Perkuat Jaringan...
Accor Perkuat Jaringan di Malaysia, ibis Styles Sepang KLIA Dibuka
Kereta Cepat Memacu...
Kereta Cepat Memacu Pertumbuhan Properti Cikarang, Pilihan Investasi Strategis
Industri Properti 2025...
Industri Properti 2025 Diprediksi Cerah, LPKR Genjot Pembangunan Proyek Baru
Viona Karawaci Bidik...
Viona Karawaci Bidik Hunian Segmen Menengah di Bawah Rp1 Miliar
Tangerang Area Investasi...
Tangerang Area Investasi Prospektif, LPKR Luncurkan Perumahan Terjangkau di Park Serpong
Perkuat Posisi, Linktown...
Perkuat Posisi, Linktown Resmi Hadirkan Linktown Solutions
Booming! Student House...
Booming! Student House Sold Out Disambut Antusias Investor
Menilik Tren Properti...
Menilik Tren Properti Baru 2025, Cikarang Jadi Magnet Milenial
Rekomendasi
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
Nurul Arifin: Tidak...
Nurul Arifin: Tidak Ada Alasan bagi Letkol Teddy Mundur dari TNI karena Menjabat Seskab
Berita Terkini
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
10 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
50 menit yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
1 jam yang lalu
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
2 jam yang lalu
Infografis
Muhammad Jadi Nama Terpopuler...
Muhammad Jadi Nama Terpopuler untuk Bayi Lelaki di Inggris Raya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved