Ekonomi Tumbuh Pesat, Siasat Cerdik Rusia Lawan Sanksi Barat Jadi Panutan Dunia

Jum'at, 07 Juni 2024 - 10:49 WIB
loading...
A A A
"Dan sekarang, dalam beberapa bulan terakhir Bank Dunia telah mengumumkan angka-angka baru. Rusia telah melompati Jepang untuk mencapai ekonomi terbesar keempat di dunia," kata Sleboda.

"Semua orang ingin tahu bagaimana Rusia bisa menjadi Teflon Don dalam geoekonomi global, karena mereka tidak tahu kapan mereka akan berada di posisi yang sama. Sekarang ada kereta yang datang dan Rusia mengarahkan kereta itu," jelasnya.

Pakar hubungan internasional ini mengatakan negara-negara Afrika memperkuat kerja sama dengan Rusia karena mereka ingin melepaskan diri dari pola ketergantungan yang terbentuk oleh Barat setelah kemerdekaan mereka dari pemerintahan kolonial Barat pada abad ke-20.

"Rusia menjadi inspirasi karena negara-negara Afrika telah lama menderita di bawah hegemoni global Barat yang dipimpin AS," tandasnya.
(nng)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1594 seconds (0.1#10.140)