Simak IG Live Surya Fajar Sekuritas X MNC Asset Management Investasi Cermat di Reksa Dana Pendapatan Tetap

Jum'at, 06 September 2024 - 13:49 WIB
loading...
Simak IG Live Surya...
Surya Fajar Sekuritas berkolaborasi dengan MNC Asset Management, unit usaha MNC Kapital Indonesia, akan menggelar IG Live dengan tema Investasi Cermat di Reksa Dana Pendapatan Tetap pada hari Jumat, 6 September 2024, pukul 16.00-17.00 WIB. FOTO/MNC Medi
A A A
JAKARTA - Di era digital, investasi terus berkembang dengan pesat. Kemajuan teknologi memberikan pengaruh yang besar terhadap bagaimana cara masyarakat dapat berinvestasi dengan mudah untuk mencapai masa depan finansial yang stabil. Terdapat berbagai instrumen investasi yang tersedia, salah satunya adalah reksa dana.

Reksa dana merupakan salah satu instrumen investasi yang digemari oleh masyarakat karena kemudahan serta potensi imbal hasil yang optimal. Terdapat berbagai jenis reksa dana, salah satunya adalah reksa dana pendapatan tetap yang berfokus pada investasi dalam efek obligasi untuk kebutuhan investasi jangka pendek hingga menengah.

Baca Juga: Mau Investasi Reksa Dana, Begini Strategi Cerdasnya

Untuk memberikan literasi tentang investasi di reksa dana, khususnya di pendapatan tetap, Surya Fajar Sekuritas berkolaborasi dengan MNC Asset Management, unit usaha MNC Kapital Indonesia, akan menggelar IG Live dengan tema “Investasi Cermat di Reksa Dana Pendapatan Tetap” pada hari Jumat, 6 September 2024, pukul 16.00-17.00 WIB.

Annafrid Nikijuluw selaku Business Manager MNC Asset Management yang sekaligus menjadi narasumber di IG Live nanti menyampaikan, “Reksa dana pendapatan tetap ini sangat menarik karena memberikan potensi imbal hasil yang optimal dengan resiko yang sangat managable, tidak sebesar saham. Pokoknya kita bahas tuntas di IG Live nanti”

Baca Juga: Saksikan IG Live MNC Sekuritas & MNC Asset Investasi Murah dengan Cara Mudah Sore Ini!

Surya Fajar Sekuritas sebagai salah satu APERD yang bekerja sama dengan MNC Asset Management memiliki aplikasi pintar bernama SFAST yang memberikan kemudahan bagi para investor untuk bisa berinvestasi reksa dana kapanpun dan dimanapun.

Business Development Surya Fajar Sekuritas, Yefta Djunarjanto, menambahkan ”Kita sangat bersemangat untuk bisa berkolaborasi dengan MNC Asset Management dalam IG Live ini untuk sharing tentang keunggulan reksa dana pendapatan tetap”

Penasaran kan bagaimana pembahasannya? Simak IG Live SFAST X MNC Asset Management sore ini pukul 16.00 – 17.00 WIB hanya di Instagram @sfast.official dan @mncasset Jangan sampai ketinggalan ya!
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
3 Pelabuhan Afrika yang...
3 Pelabuhan Afrika yang Dibangun China, Jejak Kuat Tiongkok di Jalur Perdagangan Global
Strategi Investasi Penting...
Strategi Investasi Penting Hadapi Ketidakpastian Ekonomi Global
Kadin Indonesia dan...
Kadin Indonesia dan Rusia Perkuat Kerja Sama Dagang dan Investasi
Danantara dan Qatar...
Danantara dan Qatar Sepakat Bentuk Dana Investasi Bersama, Nilainya Tembus Rp64 Triliun
Qatar Komit Investasi...
Qatar Komit Investasi Rp33,5 Triliun ke Danantara, Prabowo: Sangat Antusias
Kunjungi RI, Menteri...
Kunjungi RI, Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Arab Saudi Siap Perkuat Kolaborasi
Investasi di Tangerang...
Investasi di Tangerang Meningkat, LPKR Luncurkan Produk Hunian dan Komersial
Profesional dan Begawan...
Profesional dan Begawan Ekonomi Jadi Pengurus, Danantara Diyakini Mampu Tumbuhkan Investasi
Kawasan Ekonomi Khusus...
Kawasan Ekonomi Khusus Industropolis Batang Magnet Baru Investasi Global
Rekomendasi
Nama Arwani Thomafi...
Nama Arwani Thomafi Mencuat Jadi Calon Ketua Umum PPP
Siswa SMKN 29 Jakarta...
Siswa SMKN 29 Jakarta Dilatih Keselamatan Kerja dan Kelestarian Lingkungan
Hailey Bieber Umumkan...
Hailey Bieber Umumkan Idap 2 Kista Ovarium, Begini Kondisinya
Berita Terkini
Motori Transisi Energi,...
Motori Transisi Energi, PLN EPI Pamer Keunggulan di Ajang GHES
27 menit yang lalu
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
33 menit yang lalu
Seluruh Pekerja di Ekosistem...
Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
44 menit yang lalu
Trump Bakal Kenakan...
Trump Bakal Kenakan Tarif Impor Panel Surya 3.521% dari 4 Negara Asia Tenggara
47 menit yang lalu
LG Batal Tanam Investasi...
LG Batal Tanam Investasi Rp129 Triliun, Prabowo: Pasti Ada Gantinya, Indonesia Cerah
1 jam yang lalu
Cara Daftar Koperasi...
Cara Daftar Koperasi Merah Putih, Simak Panduan Lengkapnya
2 jam yang lalu
Infografis
Anggarannya Dipangkas,...
Anggarannya Dipangkas, Menteri Investasi Ngamuk di DPR
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved