Profil dan Kekayaan Nuroji, Anggota DPR yang Tak Bangga dengan Pemain Keturunan Timnas Indonesia

Rabu, 18 September 2024 - 12:34 WIB
loading...
A A A
Berkaca pada profesinya sebagai pejabat negara, Nuroji juga wajib melaporkan harta kekayaannya. Mengutip laman elhkpn, ia terakhir kali lapor pada 2 Februari 2024 untuk periodik 2023.



Secara total, nilai kekayaan Nuroji mencapai Rp16.380.500.000 atau sekitar Rp16,38 miliar. Hartanya tersebut terdiri atas beberapa komponen berbeda. Berikut di antaranya:

1. Tanah dan Bangunan: Rp14.265.500.000

-Tanah dan Bangunan Seluas 1125 M2/80 M2 di Kab / Kota Kota Depok, Hasil Sendiri Rp2.812.500.000

-Tanah dan Bangunan Seluas 282 M2/300 M2 di Kab / Kota Kota Depok, Hasil Sendiri Rp1.705.000.000

-Tanah dan Bangunan Seluas 1100 M2/150 M2 di Kab / Kota Kota Depok, Hasil Sendiri Rp2.750.000.000

-Tanah dan Bangunan Seluas 1336 M2/250 M2 di Kab / Kota Bogor, Hasil Sendiri Rp1.500.000.000

-Tanah dan Bangunan Seluas 202 M2/166 M2 di Kab / Kota Kota Depok, Hasil Sendiri Rp808.000.000

-Tanah dan Bangunan Seluas 1230 M2/500 M2 di Kab / Kota Kota Depok, Hasil Sendiri Rp4.690.000.000
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1233 seconds (0.1#10.140)