Daftar Perusahaan yang Pernah Dipimpin dan Dikelola La Nyalla Mattalitti

Selasa, 15 April 2025 - 17:17 WIB
loading...
Daftar Perusahaan yang...
La Nyalla Mahmud Mattalitti. FOTO/dok.SindoNews
A A A
JAKARTA - La Nyalla Mahmud Mattalitti lebih dikenal publik sebagai Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI periode 2019–2024. Namun, di balik kiprah politiknya yang mencolok, La Nyalla merupakan sosok yang cukup berpengaruh di dunia usaha dan organisasi profesional Indonesia, khususnya di wilayah Jawa Timur.

Sebagai pengusaha, La Nyalla memiliki rekam jejak yang panjang dalam memimpin sejumlah perusahaan strategis. Ia dikenal memiliki pengalaman manajerial yang mumpuni di berbagai sektor, mulai dari konstruksi hingga media.



Berikut ini adalah daftar perusahaan yang pernah dipimpin dan dikelola La Nyalla Mattalitti:


1. PT Airlanggatama Nusantara Sakti

Dalam dunia konstruksi, La Nyalla pernah menjabat sebagai Direktur Utama di PT Airlanggatama Nusantara Sakti. Perusahaan ini bergerak di bidang konstruksi dan infrastruktur, sebuah sektor yang menjadi tulang punggung pembangunan nasional.

2. PT Airlangga Media Cakra Nusantara

La Nyalla juga merambah dunia media dengan menjabat sebagai Komisaris Utama di PT Airlangga Media Cakra Nusantara. Perannya ini menunjukkan ketertarikannya terhadap pengembangan informasi dan komunikasi publik, yang selaras dengan semangat transparansi dan keterbukaan.

3. PT Pelabuhan Jatim Satu

Masih di sektor strategis, La Nyalla tercatat pernah menduduki posisi Komisaris Utama di PT Pelabuhan Jatim Satu, sebuah perusahaan yang berfokus pada pengelolaan dan pengembangan pelabuhan di Jawa Timur. Perusahaan ini memiliki peran penting dalam memperlancar arus logistik dan distribusi barang di wilayah timur Indonesia.

Melansir dari berbagai sumber, La Nyalla tak hanya aktif di sektor bisnis, La Nyalla juga dikenal luas karena keterlibatannya dalam berbagai organisasi pengusaha baik tingkat daerah maupun nasional. Kiprah organisasinya dimulai dari skala lokal hingga ke tingkat nasional, menjadikannya figur yang disegani oleh berbagai kalangan profesional.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kekayaan La Nyalla Mattalitti,...
Kekayaan La Nyalla Mattalitti, Segini yang Dilaporkan ke KPK
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Jadi Saksi dalam Dugaan Korupsi Digitalisasi SPBU Telkom
Gaji Dedy Mandarsyah,...
Gaji Dedy Mandarsyah, Pejabat PUPR yang Anaknya Terlibat Kasus dengan Dokter Koas
OJK Buka Suara usai...
OJK Buka Suara usai Kantornya Digeledah KPK
BI Buka Suara Soal Kantornya...
BI Buka Suara Soal Kantornya Digeledah KPK Terkait Dana CSR
Gaji dan Tunjangan ASN...
Gaji dan Tunjangan ASN KPK Terbaru 2024, Benarkah Tembus Rp100 Juta?
Mantan Pegawai Terjerat...
Mantan Pegawai Terjerat Kasus Korupsi, Asuransi Jasindo Dukung Penuh Proses Hukum di KPK
Membangun Budaya Anti-Korupsi,...
Membangun Budaya Anti-Korupsi, BNI Gelar Compliance Forum dengan KPK
Luhut Kembali Sebut...
Luhut Kembali Sebut OTT Kampungan di Depan Wakil Ketua KPK
Rekomendasi
Isu TNI Masuk Kampus...
Isu TNI Masuk Kampus Hanya Gorengan, Akademisi Unindra Ajak Lawan Narasi Pecah Belah Bangsa
Ledakan Besar Guncang...
Ledakan Besar Guncang Pelabuhan Bandar Abbas di Iran, Apakah Mossad Terlibat?
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2025: Fabio Quartararo Rebut Pole Position!
Berita Terkini
Dukung Kemandirian Industri...
Dukung Kemandirian Industri Kimia, Petrokimia Gresik Perkuat Hilirisasi Sulfur
45 menit yang lalu
Diproduksi di Solo,...
Diproduksi di Solo, GSP Siap Pasok Kain American Drill ke Pasar Domestik dan Global
1 jam yang lalu
Pemprov DKI Jakarta...
Pemprov DKI Jakarta Diskon Bayar PBB-P2 Tahun 2025, Catat Tanggalnya
2 jam yang lalu
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
2 jam yang lalu
Kolaborasi Perusahaan...
Kolaborasi Perusahaan Asuransi Ini dan Perbankan Hadirkan Perlindungan Unik
2 jam yang lalu
Status Ojol Bakal Diubah...
Status Ojol Bakal Diubah Jadi Pelaku UMKM, Grab Beri Catatan Ini
2 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved