Tak Lagi Perkasa, IHSG Ditutup Melemah Nyaris Satu Persen

Kamis, 12 November 2020 - 16:35 WIB
loading...
Tak Lagi Perkasa, IHSG...
Foto/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Berakhir sudah keperkasaan indeks harga saham gabungan (IHSG) . Setelah beberapa hari ditutup menguat, hari ini indeks ditutup melempem. IHSG ditutup turun 50,91 poin atau 0,92% ke 5.458. ( Baca juga:Unggul dari Singapura, Begini Prospek Cerah Pasar Modal Tahun Depan )

Pada penutupan perdagangan, Kamis (12/11/2020), terdapat 168 saham menguat, 198 saham melemah, dan 337 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp10,03 triliun dari 16,37 miliar lembar saham yang diperdagangkan.

Indeks LQ45 turun 13,3 poin atau 1,52% ke 866,68, indeks JII turun 1 poin atau 0,16% ke 585,99, indeks IDX30 turun 7,4 poin atau 1,54% ke 472,98, dan indeks MNC36 turun 4,3 poin atau 1,4% ke 305,1.

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers, yaitu saham PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) naik Rp1.850 atau 12,74% ke Rp17.475, saham Astra Agro Lestari Tbk (AALI) naik Rp350 atau 3,3% Rp11.100, dan saham PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL) naik Rp190 atau 5,7% ke Rp3.500. ( Baca juga:Kecam Serangan Jeddah, Saudi: Itu Tindakan Pengecut! )

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, saham PT Gudang Garam Tbk (GGRM) turun Rp750 atau 1,8% ke Rp41.475, saham PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) turun Rp600 atau 1,8% ke Rp32.100, dan saham PT United Tractor Tbk (UNTR) turun Rp350 atau 1,6% ke Rp21.100.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Stockwise Indonesia...
Stockwise Indonesia Edukasi Investasi di Pasar Saham
Gen Z dan Millenial...
Gen Z dan Millenial Dominasi Profil Investor Saham di Indonesia
Pasar Saham AS Alami...
Pasar Saham AS Alami Kejatuhan Besar, Apakah Ini Akhir dari King Dolar?
Ambruk Nyaris 1%, IHSG...
Ambruk Nyaris 1%, IHSG Sesi Akhir Merosot ke Level 6.855
Turki Stop Perdagangan...
Turki Stop Perdagangan dengan Israel, Importir Zionis Kelimpungan
Anjlok Lagi, IHSG Terpangkas...
Anjlok Lagi, IHSG Terpangkas 1,67% ke 7.036 Akhir Pekan Ini
Menguat 0,52%! IHSG...
Menguat 0,52%! IHSG Hari Ini Ditutup di 7.110
Bursa Saham Rontok,...
Bursa Saham Rontok, Xi Jinping Pecat Bos Regulator Pasar Modal China
Jelang Libur Panjang,...
Jelang Libur Panjang, Rupiah Ditutup Menguat ke Rp15.635 Sore Ini
Rekomendasi
MNC University dan Politeknik...
MNC University dan Politeknik Tempo Jalin Kerja Sama dalam Tridharma Perguruan Tinggi
Cara Pasang Roof Box...
Cara Pasang Roof Box di Mobil agar Aman Dipakai Mudik
2 Oknum TNI Ditangkap,...
2 Oknum TNI Ditangkap, Diduga Terlibat Penembakan 3 Anggota Polres Way Kanan hingga Tewas
Berita Terkini
Deretan Saham Ini Berjatuhan...
Deretan Saham Ini Berjatuhan Saat IHSG Terjun Bebas 5 Persen ke 6.146
16 menit yang lalu
Perdagangan Saham Dibekukan...
Perdagangan Saham Dibekukan usai IHSG Ambruk 5%
52 menit yang lalu
Berapa THR Polisi dan...
Berapa THR Polisi dan TNI di 2025? Simak Komponen Gaji dan Tunjangannya
1 jam yang lalu
Ketakutan Resesi AS...
Ketakutan Resesi AS dan Perang Timur Tengah Mengangkat Harga Emas ke Rekor Sepanjang Masa
2 jam yang lalu
Raksasa Ritel Asal AS...
Raksasa Ritel Asal AS di Ambang Kebangkrutan, Ratusan Toko Terancam Tutup
3 jam yang lalu
Lepas dari Middle Income...
Lepas dari Middle Income Trap, Indonesia Bisa Pakai Strategi Ini
4 jam yang lalu
Infografis
Tiga Alasan Netanyahu...
Tiga Alasan Netanyahu Tak Berani Melanjutkan Perang di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved