Volume Lalu Lintas ke Luar Jabodetabek Saat Libur Natal Naik 15,14%

Jum'at, 04 Desember 2020 - 22:12 WIB
loading...
Volume Lalu Lintas ke...
Ilustrasi kepadatan kendaraan di jalan tol. Foto/Dok SINDOphoto/Adam Erlangga
A A A
JAKARTA - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memprediksi volume lalu lintas melalui jalan tol ke luar Jabodetabek pada saat liburan Natal 2020 (tanggal 23-24 desember 2020) akan naik 15,14% dibanding hari normal.

Sementara untuk prediksi volume lalu lintas kendaraan jalan tol ke luar Jabodetabek pada liburan Tahun Baru 2020 (tanggal 30-31 Desember 2020) akan ada kenaikan 11,50% dibanding hari normal.

( )

Dirjen Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi mengatakan, untuk volume lalu lintas melalui jalan tol masuk Jabodetabek pada saat liburan Natal 2020 (27 Desember 2020) akan naik 17,90% dibanding hari normal.

"Sementara untuk prediksi volume lalu lintas kendaraan jalan tol masuk Jabodetabek pada liburan Tahun Baru 2020 (3 januari 2021) akan ada kenaikan 18,70% dibanding hari normal," katanya secara virtual di Jakarta, Jumat (4/12/2020).

Dia juga memprediksi penumpang angkutan jalan pada tahun ini mengalami penurunan tajam 48% dari 4.157.338 (penumpang datang) tahun 2019 menjadi 2.161.816. Sedangkan untuk penumpang Berangkat juga sama alami penurunan 48% dari 4.888.162 tahum 2019 menjadi 2.541.844 orang.

( )

Adapun kesiapan sarana dan prasarana moda darat yakni Bus disediakan sekitar 50.317 unit dan kapal sebanyak 218 unit. Menurut Budi, untuk bus dan kapal ini akan dilakukan rampcheck baik di terminal, dermaga atau di tempat pariwisata.

"Secara khusus karena biasanya saat nataru itu cukup ramai, jadi bagaimana kesiapan perhubungan darat untuk mendukung potensi meningkatnya aktivitas masyarakat dari samosir ke sumatera dan sebaliknya," tandasnya.
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Bandara Kembali Berstatus...
3 Bandara Kembali Berstatus Internasional, Ini Daftarnya
Punya Kendaraan di Jakarta,...
Punya Kendaraan di Jakarta, Ini Cara Hitung dan Bayar Pajaknya
Jumlah Pemudik Tahun...
Jumlah Pemudik Tahun Ini Hanya 154 Juta, Turun 4,69 Persen dari 2024
Wajib Tahu, Ini Cara...
Wajib Tahu, Ini Cara Hitung dan Bayar Pajak Kendaraan di Jakarta
Jadwal Program Pemutihan...
Jadwal Program Pemutihan Pajak Kendaraan Tahun 2025 di 11 Provinsi
1,9 Juta Kendaraan Tinggalkan...
1,9 Juta Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Sampai Hari Pertama Lebaran
Jelang Puncak Arus Mudik,...
Jelang Puncak Arus Mudik, Kendaraan Melintas di Tol Semarang-Batang Naik 30%
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
Perusahaan Singapura...
Perusahaan Singapura Bikin Indonesia Airlines, Kemenhub: Belum Kantongi Izin Terbang
Rekomendasi
Pengakuan Jujur Eliano...
Pengakuan Jujur Eliano Reijnders: Indonesia Negara Sepak Bola Terindah dan Tergila!
Kornas Kawan Indonesia...
Kornas Kawan Indonesia Desak Penegak Hukum Usut Tuntas Orang Tamak Dalam Program MBG
Bak di Film Laga, 4...
Bak di Film Laga, 4 Pencuri Mobil Kejar-kejaran dengan Polisi di Tol Jakarta-Cikampek
Berita Terkini
19 Perusahaan Korsel...
19 Perusahaan Korsel Bakal Tambah Investasi Rp30 Triliun usai Bertemu Prabowo, Ini Daftarnya
22 menit yang lalu
Optimalkan Potensi KEK...
Optimalkan Potensi KEK Mandalika dengan Membangun Ekosistem Pariwisata Hijau
22 menit yang lalu
Penertiban Kawasan Hutan...
Penertiban Kawasan Hutan Diminta Utamakan Kepastian Hukum dan Data Valid
37 menit yang lalu
Mendorong Hilirisasi...
Mendorong Hilirisasi Industri Berbasis Sumber Daya Lokal di Maluku Utara
53 menit yang lalu
Perluas Portofolio,...
Perluas Portofolio, Home Credit Tawarkan Pembiayaan Modal Usaha hingga Rp50 Juta
1 jam yang lalu
Rekor Belanja Militer...
Rekor Belanja Militer Dunia Capai Rp45.356 Triliun, AS Sumbang 37%
1 jam yang lalu
Infografis
Respons China saat AS...
Respons China saat AS Hendak Jual Jet Tempur F-35 ke India
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved