Pengusaha Kian Khawatir dengan Pembatasan Kegiatan Masyarakat

Sabtu, 09 Januari 2021 - 15:59 WIB
loading...
Pengusaha Kian Khawatir...
Sarman Simanjorang. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ketua Umum DPD HIPPI Provinsi DKI Jakarta Sarman Simanjorang mengungkapkan bahwa pemberlakuan PSBB (pembatasan kegaiatan masyarakat/PPKM) Jawa Bali di awal tahun ini membuat psikologi pengusaha semakin khawatir. Sebab, pelaku usaha tidak tahu kapan kebijakan ini berakhir.

“Kita semua khawatir, sebab kita tidak tahu sampai kapan badai ini berlalu,” katanya dalam keterangan resmi, Sabtu (9/1/2021). ( Baca juga:PSBB Jawa-Bali, Pengusaha: Yang Diuber-uber Kita Melulu )

Ia berharap dengan adanya PSBB yang diperluas dapat meningkatkan kesadaran masyarakat untuk patuh terhadap protok kesehatan. Sehingga selama pemberlakuan PSBB Jawa-Bali ini angka penularan Covid-19 semakin terkendali dan semakin menurun.

“Sehingga kami berharap kebijakan PSBB Jawa Bali ini cukup sampai dengan tanggal 25 Januari, tidak diperpanjang lagi,”ungkapnya.

Untuk itu, pihaknya mengajak kepada seluruh elemen masyarakat agar menyukseskan program vaksinasi Covid-19 yang akan dimulai dalam waktu dekat. Dengan suksesnya program vaksinasi akan mempercepat pemulihan ekonomi dan keselamatan nasional. ( Baca juga:Habib Rizieq Sudah Restui Front Persaudaraan Islam )

“Vaksin Covid 19 menjadi harapan kita satu-satunya untuk dapat menjawab masa depan ekonomi dan nasib jutaan pekerja yang terkena PHK dan yang dirumahkan juga tenaga kerja baru,” harapnya.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pengusaha Protes Soal...
Pengusaha Protes Soal Larangan Ritel Jualan Rokok di Dekat Sekolah
Keyakinan Konsumen Terhadap...
Keyakinan Konsumen Terhadap Kondisi Ekonomi Mulai Terkikis di Maret 2025, Begini Kata BI
Awas! Tarif Baru Trump...
Awas! Tarif Baru Trump Bisa Mengancam Penerimaan Pajak
Hanya Ada Satu Orang...
Hanya Ada Satu Orang Arab di Antara 53 Miliarder Olahraga 2025, Hartanya Rp18,3 Triliun
Prabowo Ingin Kuota...
Prabowo Ingin Kuota Impor Tak Diskriminatif dan Hanya Untungkan Segelintir Orang
Geger Tarif Trump, Pemerintah...
Geger Tarif Trump, Pemerintah Kumpulkan Pengusaha Hari Ini
JK: Pengusaha Tidak...
JK: Pengusaha Tidak Perlu Dibantu Asal Jangan Diganggu
4 Tokoh Rusia Bebas...
4 Tokoh Rusia Bebas dari Sanksi Uni Eropa, Ada Pengusaha hingga Menteri
Respons Pengusaha Soal...
Respons Pengusaha Soal THR Ormas: Minta Boleh, Tapi Jangan Maksa
Rekomendasi
Peringati Hari Tari...
Peringati Hari Tari Dunia, Solo Menari 2025 Bakal Digelar di Taman Balekambang
Absen Pemakaman Paus...
Absen Pemakaman Paus Fransiskus, Prabowo Berencana Kirim Utusan ke Vatikan
Canelo Alvarez Kecam...
Canelo Alvarez Kecam Perkelahian Chris Eubank Jr. vs Conor Benn
Berita Terkini
Jepang Buka Lowongan...
Jepang Buka Lowongan Kerja 150.000 Orang, dari Indonesia Paling Dicari
46 menit yang lalu
Harga Emas Antam Anjlok...
Harga Emas Antam Anjlok Rp48.000, Balik Lagi ke Bawah Rp2 Juta per Gram
1 jam yang lalu
Pengusaha Protes Soal...
Pengusaha Protes Soal Larangan Ritel Jualan Rokok di Dekat Sekolah
1 jam yang lalu
Batasi Impor Baja Murah...
Batasi Impor Baja Murah dari China, India Kenakan Tarif 12%
1 jam yang lalu
Dorong Transformasi,...
Dorong Transformasi, Nilai Ekspor Mebel dan Kerajinan Jepara Tembus Rp5 Triliun
2 jam yang lalu
Dolar AS Ambruk ke Level...
Dolar AS Ambruk ke Level Terendah 3 Tahun Gegara Tarif Trump
2 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Islam dengan...
5 Negara Islam dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved