Pemangkasan Jabatan Eselon di Instansi Daerah Berjalan Lamban

Selasa, 09 Maret 2021 - 14:49 WIB
loading...
Pemangkasan Jabatan...
Foto/ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pemerintah telah mencanangkan penyederhanaan birokrasi dengan memangkas eselonisasi dalam struktur kepegawaian sejak tahun 2019. Tiga struktur jabatan yang dipangkas antara lain eselon III, IV, dan V.

Hingga Maret 2021, pemangkasan eselonisasi di instansi daerah masih di bawah 50%. Menurut Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPANRB) Tjahjo Kumolo tingkat pemangkasan sebesar itu terjadi karena adanya pilkada serentak. ( Baca juga: 1,3 Juta CPNS dan PPPK Direkrut, Tjahjo Kumolo Kasih Rincian Kebutuhan Pusat hingga Daerah )

“Bagi daerah baru 40% karena ada pilkada serentak kemarin,” katanya dalam acara penyampaian apresiasi hasil evaluasi penyelenggaraan pelayanan publik kementerian/lembaga, Selasa (9/3/2021).

Tjahjo menyebut bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan target hingga Juni mendatang agar pemangkasan eselonisasi di instansi daerah selesai.

“Kami sudah diarahkan oleh bBapak Presiden,untuk daerah Juni harus selesai. Dalam pengertian memangkas eselon III, IV, V,” ungkapnya. ( Baca juga: Niat Bunuh Suami, Mertua yang Mati, Selengkapnya di Realita Selasa Pukul 15.00 WIB )

Berbeda dengan instansid daerah, Tjahjo menyebut pemangkasan di instansi pusat sudah mencapai lebih dari 90% saat ini. Ada 39.000 jabatan eselon yang berhasil dipangkas yang kemudian dialihkan menjadi jabatan fungsional.

“Kami menyampaikan terima kasih khususnya kepada kementerian/lembaga yang per hari ini di tengah pandemi Covid sudah mencapai 94% untuk penyederhanan birokrasi,” pungkasnya.

.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mentan Rombak Jajaran...
Mentan Rombak Jajaran Kementan, Lelang Ulang 56 Jabatan Dirjen hingga Direktur
Lantik 14 Pejabat Baru...
Lantik 14 Pejabat Baru di Kemenkeu, Sri Mulyani Titip Pesan Ini
Mengungkap Fakta Implementasi...
Mengungkap Fakta Implementasi Food Safety Bagi UMKM lewat Penggunaan MSG Sesuai Takaran
Hadiri Malam Inagurasi...
Hadiri Malam Inagurasi Indonesia Visionary Leader, Sandiaga Uno Kenang Sosok Tjahjo Kumolo
Tjahjo Kumolo Meninggal...
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Menaker Ida: Bangsa Indonesia Kehilangan
Tjahjo Kumolo Meninggal...
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Sri Mulyani: Saya Kehilangan Rekan Sejawat yang Selalu Kompak
Tjahjo Kumolo Berpulang,...
Tjahjo Kumolo Berpulang, Menko Airlangga: Kita Kehilangan Sosok Disiplin dan Rendah Hati
Tjahjo Kumolo Meninggal...
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Erick Thohir Ajak Masyarakat Kirim Doa
Menhub Angkat Kapolda...
Menhub Angkat Kapolda Lampung Jadi Dirjen Perhubungan Darat
Rekomendasi
Yuk Kenalan MGS5 EV,...
Yuk Kenalan MGS5 EV, Mobil Listrik MG dengan Perfoma Mesin dan Tampilan Keren
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
Rusia Tangkap Agen Intelijen...
Rusia Tangkap Agen Intelijen Ukraina yang Meledakkan Bom Mobil Jenderal Kepercayaan Putin
Berita Terkini
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
1 jam yang lalu
Wamenkop Ferry Juliantono...
Wamenkop Ferry Juliantono Beberkan Enam Tugas Utama Koperasi Desa Merah Putih
1 jam yang lalu
Elnusa Petrofin Perluas...
Elnusa Petrofin Perluas Distribusi BBM Pembangkit di Kalimantan Barat
2 jam yang lalu
IHSG Berpotensi Menguat...
IHSG Berpotensi Menguat Pekan Depan, Investor Pantau Data Inflasi dan Ekonomi AS
3 jam yang lalu
Urban Market Baru Hidupkan...
Urban Market Baru Hidupkan Ruang Publik di Kawasan Paramount Petals Tangerang
3 jam yang lalu
Bank Mandiri Salurkan...
Bank Mandiri Salurkan KUR Rp12,8 Triliun hingga Maret 2025
4 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved