Berpusat di Sorowako, Peringatan Bulan K3 Nasional Diisi Simulasi hingga Pameran

Minggu, 13 Februari 2022 - 16:16 WIB
loading...
A A A
Sementara itu, Sekprov Sulsel, Abdul Hayat Gani, menjelaskan peringatan bulan K3 ini sebagai bentuk penghargaan pada seluruh pihak yang telah andil, dalam menyukseskan rangkaian kegiatan bulan K3 hingga pada akhirnya masuk pada momen penutupan puncak acara.

Saat ini, era digitalisasi terus berjalan semua berbasis digital. Jumlah usia produktif terus bertambah, yang tentunya harus adaptif terhadap perubahan yang tengah terjadi saat ini.



"Pandemi Covid-19 dua tahun ini memberikan pengaruh besar terhadap relasi hubungan industrial. Berbagai kondisi tersebut, tentunya tidak boleh menurunkan semangat kita untuk tetap produktif. Dan penerapan standar K3 merupakan salah satu upaya alternatif yang dapat dilakukan,” jelasnya.

Pada kesempatan itu, manajemen PT Vale melakukan simulasi bagaimana penanganan kecelakaan di lapangan dengan menerapkan standar operasional di perseroan.

Selain itu, digelar pula pameran safety dari kontraktor rekanan PT Vale Indonesia , serta pameran dari pelaku UMKM Binaan PT Vale.
(tri)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1904 seconds (0.1#10.140)