Ini Dia Tarif Listrik Paling Murah di Asia Tenggara, Indonesia Urutan...

Selasa, 05 Juli 2022 - 17:48 WIB
loading...
Ini Dia Tarif Listrik...
Tarif listrik di Indonesia saat ini masih menduduki salah satu posisi termurah di Asia Tenggara. FOTO/dok.PLN
A A A
JAKARTA - PT PLN (Persero) mengakui bahwa tarif listrik Indonesia saat ini masih menduduki salah satu posisi termurah di Asia Tenggara dengan jenis pengguna listrik rumah tangga .

Direktur Niaga dan Manajemen Pelanggan PLN Bob Saril mencatat, tarif listrik PLN kelompok rumah tangga menduduki posisi kedua termurah di kawasan ASEAN.

"Kita kalau untuk tarif (listrik) rumah tangga kita termasuk adalah dua yang paling bawah. Itu adalah rumah tangga," katanya dalam acara webinar Kebijakan Tarif Listrik Berkeadilan di Jakarta, dikutip Selasa (5/7/2022).



Data PLN pada Mei 2022 menunjukkan tarif listrik di Indonesia tergolong murah dibanding negara-negara lain di Asia Tenggara. Saat ini, rata-rata tarif listrik Indonesia tercatat sebesar Rp1.445 per kWh untuk pelanggan rumah tangga nonsubsidi.

Angka tersebut lebih murah dari tarif listrik rumah tangga di Malaysia dipatok Rp 1.251 per kWh. Lalu, tarif listrik rumah tangga di Vietnam yang sebesar Rp1.556 per kWh, ataupun Thailand yang sebesar Rp1.589 per kWh. Tarif listrik rumah tangga di Filipina mencapai Rp2.589 per kWh, sedangkan tarif tertinggi ada di Singapura Rp3.181 per kWh.

Sedangkan untuk kelompok industri, kata Bob Saril, tarif listrik PLN menjadi salah satu yang termurah di kawasan ASEAN. Misalnya, tarif listrik industri menengah di Tanah Air dipatok Rp1.115 per kWh.



Sementara itu di Malaysia membanderol kelompok ini Rp1.038 per kWh. Lalu, Thailand Rp986 per kWh. Vietnam menetapkan tarif listrik sebesar Rp1.135 per kWh. Filipina sebesar Rp1.783 per kWh. Adapun, tarif listrik golongan industri menengah di Singapura menjadi yang tertinggi di kawasan ASEAN mencapai Rp2.065 per kWh.

"Tarif listrik industri kita paling bawah ya, paling kompetitif. Karena pemerintah hadir untuk menjaga daya saing industri kita dan bisnis supaya tetap berkembang," katanya.

(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
PLN Hadirkan Kembali...
PLN Hadirkan Kembali Diskon 50% Sambut Ramadan 2025, Simak Cara dan Syaratnya
Diskon Tarif Listrik...
Diskon Tarif Listrik 50% Berakhir Hari Ini, Sampai Jam Berapa Masih Bisa Beli?
Perdana, PLN IP Uji...
Perdana, PLN IP Uji Coba Bahan Bakar Amonia Hijau di PLTU Labuan
Diskon Tarif Listrik...
Diskon Tarif Listrik 50% Berakhir Besok, Ini Batas Maksimal Pembelian Token
Lampaui Target, PHE...
Lampaui Target, PHE OSES Pasok Gas 8 BBTUD ke PLTGU Cilegon
Diskon Token Listrik...
Diskon Token Listrik 50 Persen Masih Berlaku, Begini Cara Belinya
Berapa Hari Lagi Diskon...
Berapa Hari Lagi Diskon Token Listrik 50% Berakhir? Cek Tanggalnya
Diskon Token Listrik...
Diskon Token Listrik 50% Segera Berakhir, Berikut Fakta-faktanya
Diskon Token Listrik...
Diskon Token Listrik 50% Berakhir Jelang Puasa, Catat Tanggal Pastinya
Rekomendasi
Nurul Arifin: Tidak...
Nurul Arifin: Tidak Ada Alasan bagi Letkol Teddy Mundur dari TNI karena Menjabat Seskab
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
Berita Terkini
Sri Mulyani Memohon...
Sri Mulyani Memohon Penurunan Penerimaan Pajak Tak Didramatisir
10 menit yang lalu
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
31 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
1 jam yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
2 jam yang lalu
Infografis
5 Bandara Paling Sepi...
5 Bandara Paling Sepi di Indonesia, Bandara Purbalingga Mati Suri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved