Motion Technology Dukung Bulan Inklusi Keuangan dalam Financial Expo 2022

Rabu, 26 Oktober 2022 - 09:48 WIB
loading...
Motion Technology Dukung...
Motion Technology turut mendukung kegiatan Financial Expo (FinExpo) 2022 yang diselenggarakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Yuk kunjungi booth Motion Technology di Terra Atrium Central Park Mall! Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Dalam rangka Bulan Inklusi Keuangan 2022 , Motion Technology turut mendukung kegiatan Financial Expo (FinExpo) 2022 yang diselenggarakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Kegiatan pameran ini berlangsung selama 5 (lima) hari pada 26-30 Oktober 2022 di Central Park Mall, Jakarta.

Pada kesempatan ini, Motion Technology hadir untuk mendukung inklusi dan kebutuhan keuangan digital masyarakat melalui booth yang mencakup MotionBanking, MotionPay, MotionTrade, MotionCredit, dan Flash Mobile di Terra Atrium lantai LG.



Anda bisa memperoleh informasi mengenai berbagai layanan keuangan digital Motion Technology, mengikuti permainan, dan mendapatkan souvenir menarik.

Managing Director Motion Technology, Jessica Tanoesoedibjo menyampaikan, di era yang serba dinamis dan canggih seperti saat ini, masyarakat membutuhkan sarana atau layanan keuangan yang dapat memfasilitasi setiap kebutuhan keuangan dengan cepat.

Oleh karena itu, Motion Technology akan hadir dalam FinExpo 2022 untuk menyediakan layanan jasa keuangan berbasis teknologi, mulai dari perbankan digital, pembiayaan, perdagangan saham, e-money, dan lain-lain.

“Ini merupakan salah satu wujud komitmen Motion Technology dalam menghadirkan solusi teknologi finansial untuk memenuhi berbagai kebutuhan yang dapat dengan mudah diakses oleh masyarakat. Hal ini sejalan dengan program inklusi keuangan nasional serta meningkatkan kemampuan masyarakat dalam mengakses layanan keuangan dan turut meningkatkan perekonomian Tanah Air,” tutup Jessica.



Yuk kunjungi booth Motion Technology di Terra Atrium Central Park Mall! Motion Technology adalah ekosistem financial technology (fintech) end-to-end milik PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) yang akan mengawasi semua inisiatif pengembangan aplikasi Motion untuk menjadikan BCAP sebagai penyedia layanan keuangan digital terdepan, terlengkap, dan terintegrasi, mulai dari perbankan digital, pembiayaan, perdagangan saham, asuransi, manajemen aset, e-money, dan lainnya.

#LifeInMotion #MovingForward with #MotionTechnology #MNCFinancialServices #MotionBanking #MotionTrade #MotionCredit #MotionPay #FlashMobile #FinExpo2022 #BIK2022

(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BNI Gandeng Duluin Perluas...
BNI Gandeng Duluin Perluas Inklusi Keuangan, Bikin Karyawan Sejahtera
Memperluas Edukasi dan...
Memperluas Edukasi dan Literasi Aset Kripto lewat Program Pintu Goes to Office
Mendorong Edukasi di...
Mendorong Edukasi di Bulan Literasi Kripto 2025
Bangun Budaya Menabung...
Bangun Budaya Menabung Lebih Cerdas dengan FINETIKS VIP Save
Cara Perbankan Ikut...
Cara Perbankan Ikut Meningkat Literasi dan Inklusi Keuangan Masyarakat
3 Pelaku Industri Keuangan...
3 Pelaku Industri Keuangan Digital Kolaborasi Gelar Literasi Next-Gen Fintech
Cara Fintech Berperan...
Cara Fintech Berperan Dorong Pertumbuhan Ekonomi
Siasat Perbankan dalam...
Siasat Perbankan dalam Mendorong Percepatan Transaksi Digital dan Inklusi Keuangan
Percepat Transformasi...
Percepat Transformasi Digital di Industri Keuangan RI lewat AI
Rekomendasi
PT Timah Gugat UU Tipikor...
PT Timah Gugat UU Tipikor Terkait Vonis Ganti Rugi, Pakar Hukum: Kontraproduktif
Eks Bos Shin Bet Israel...
Eks Bos Shin Bet Israel Ancam Netanyahu: Saya akan Bongkar Semua yang Saya Tahu
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
Berita Terkini
12,1 Juta Orang Bakal...
12,1 Juta Orang Bakal Mudik di Lebaran 2025, Puncaknya Diprediksi Terjadi 28 Maret
16 menit yang lalu
SIG Pasok 76.000 Ton...
SIG Pasok 76.000 Ton Semen Dukung Pembangunan Bendungan Sidan di Bali
3 jam yang lalu
Satu Dekade, Lionel...
Satu Dekade, Lionel Group Komit Beri Pelayanan Terbaik ke Pelanggan dan Mitra Bisnis
9 jam yang lalu
JPMorgan Bunyikan Alarm...
JPMorgan Bunyikan Alarm Resesi Amerika, Ini Biang Keroknya
9 jam yang lalu
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
10 jam yang lalu
Hilirisasi dan EBT Bakal...
Hilirisasi dan EBT Bakal Jadi Fokus Investasi Danantara
10 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Salat Tarawih...
Jadwal Salat Tarawih Pertama di Bulan Suci Ramadan 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved