BUVA Beli Saham Dialog Mitra dari Laras Nusa

Jum'at, 17 Oktober 2014 - 14:50 WIB
BUVA Beli Saham Dialog...
BUVA Beli Saham Dialog Mitra dari Laras Nusa
A A A
JAKARTA - PT Bukit Uluwatu Villa Tbk (BUVA) membeli saham PT Dialog Mitra Sukses sebanyak 5.488 lembar saham dari PT Laras Nusa Persada.

Direktur PT Bukit Uluwatu Villa Hendry Utomo mengatakan, nilai nominal saham Dialog Mitra Sukses yang dibeli BUVA sebesar Rp1 juta per lembar.

"Dengan demikian, nilai nominal seluruhnya dari pembelian saham tersebut sebesar Rp5,488 miliar," kata dia dalam keterangannya di keterbukaan informasi Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (17/10/2014).

Atas pembelian saham tersebut, maka persentase kepemilikan perusahaan jasa akomodasi (cottage) dan perhotelan tersebut di PT Dialog Mitra Sukses mencapai 49%.

Sementara hingga akhir semester I tahun ini, BUVA mencatat penurunana rugi bersih sebesar 8,22% menjadi Rp10,72 miliar dibanding periode yang sama tahun lalu senilai Rp11,68 miliar.

Turunnya rugi tersebut didukung bertambahnya penjualan dan pendapatan perseroan sekitar 28,3% menjadi Rp84,64 miliar dibanding akhir Juni tahun lalu senilai Rp65,97 miliar.
(rna)
Berita Terkait
PTBA Pastikan Proyek...
PTBA Pastikan Proyek Gasifikasi Tetap Berjalan
Bukit Asam Target Produksi...
Bukit Asam Target Produksi Batu Bara Capai 30,3 Juta Ton Tahun Ini
Triwulan I/2020, Bukit...
Triwulan I/2020, Bukit Asam Catat Laba Rp1,08 triliun
Direksi Bukit Asam Dirombak,...
Direksi Bukit Asam Dirombak, Menteri Erick Ganti Direktur dan Komisaris
Menteri BUMN Angkat...
Menteri BUMN Angkat Suryo Eko Hadianto Sebagai Dirut Bukit Asam
Noval Hariyanto Berani...
Noval Hariyanto Berani Bermimpi karena Beasiswa Bidiksiba dari Bukit Asam
Berita Terkini
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Rekrutmen, KAI Services Gandeng 12 Lembaga Pendidikan
58 menit yang lalu
Hadapi Tarif Impor AS,...
Hadapi Tarif Impor AS, DPR Dorong Penguatan Industri Lokal
1 jam yang lalu
JK: Rupiah Jeblok Kena...
JK: Rupiah Jeblok Kena Efek Tarif Trump Untungkan Eksportir
3 jam yang lalu
Jusuf Kalla: AS Bisa...
Jusuf Kalla: AS Bisa Resesi Jika Trump Pertahankan Kebijakan Tarif
3 jam yang lalu
Indonesia Kena Tarif...
Indonesia Kena Tarif Impor 32% dari Trump, JK: Efeknya Cuma 10%
3 jam yang lalu
Soal Kebijakan Tarif...
Soal Kebijakan Tarif Trump, JK: Ini Tekanan untuk Negosiasi
4 jam yang lalu
Infografis
AS Tepis Bisa Matikan...
AS Tepis Bisa Matikan Jet Tempur Siluman F-35 dari Jarak Jauh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved