Diharapkan Pemenang Oneintwenty Ramaikan Dunia Usaha

Minggu, 01 Februari 2015 - 21:40 WIB
Diharapkan Pemenang...
Diharapkan Pemenang Oneintwenty Ramaikan Dunia Usaha
A A A
JAKARTA - Gerakan Oneintwenty Movement yang digagas oleh yayasan Smartpreneur Pro Indonesia telah mengumumkan lima pemenangnya di kota DKI Jakarta. Pemimpin Redaksi Sindonews Pung Purwanto ingin para pemenang tersebut dapat meramaikan dunia usaha tanah air.

"Pesan kita sebagai media berharap akan muncul para wirausahawan baru yang akan ramaikan jagat dunia usaha kita," ujarnya di Auditorium Gedung Sindo, Jakarta, Minggu (2/1/2015).

Pria yang akrab di panggil Pung ini menambahkan, dengan akan kembalinya mereka berkompetisi dengan para pemenang di tujuh kota lainnya, diharapkan para pemenang wilayah regional Jakarta akan lebih giat meningkatkan kualitas usahanya.

"Bangga dengan para pemenang yang akan bertanding dengan peserta kota lainnya. Semoga mereka akan melakukan persiapan maksimal, termasuk produk baru yang akan menjadi perhatian kita," jelasnya.

Pung berharap kepada peserta yang belum menjadi pemenang tidak kecewa. Karena akan ada hal yang harus dilakukan untuk tetap mengembangkan usahanya.

"Ada konsekuensi lain, tidak cukup sampai disini. Apalagi ada misi besar sampai 2020. Karena negara menjadi tangguh dengan adanya entrepreneur tangguh. Semangat ini harus kita jaga," pungkasnya.
(dol)
Berita Terkait
Program Pinky Movement...
Program Pinky Movement Pastikan Ketersediaan Pasokan LPG bagi UMKM
Pinky Movement Pertamina...
Pinky Movement Pertamina Salurkan Rp30 M bagi UMKM per November
Pertamina Sumbagsel...
Pertamina Sumbagsel Gelar Sosialisasi Online Pinky Movement
Lewat Pinky Movement,...
Lewat Pinky Movement, Pertamina Perluas Distribusi Bright Gas
Pinky Movement Pertamina...
Pinky Movement Pertamina Raih Penghargaan ICSB Indonesia 2020
Thalassemia Movement...
Thalassemia Movement Gelar Donor Darah Ramadan 2023 di Jaktim
Berita Terkini
Prediksi Harga Emas...
Prediksi Harga Emas Bakal Dekati Rp2 Juta per Gram
2 jam yang lalu
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
2 jam yang lalu
Kadin Indonesia Siap...
Kadin Indonesia Siap Bangun Sistem Digital Pendataan Pekerja Migran
3 jam yang lalu
Kereta Lebaran Jarak...
Kereta Lebaran Jarak Jauh Masih Tersedia 1,4 Juta Kursi
5 jam yang lalu
Efek Perang Dagang,...
Efek Perang Dagang, Harga Emas Ukir Sejarah Baru Tembus Level USD3.000
6 jam yang lalu
PBJT atas Jasa Parkir...
PBJT atas Jasa Parkir di Jakarta, Ini Ketentuan Baru yang Perlu Diketahui
9 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved