IHSG Hari Ini Berpotensi Menguat, Fundamental Ekonomi Masih Terjaga

Selasa, 14 Juni 2022 - 07:00 WIB
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini berpotensi menguat pada sepanjang perdagangan. FOTO/SINDOnews
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini berpotensi menguat pada sepanjang perdagangan. Pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 6.898 - 7.124.

CEO PT Yugen Bertumbuh Sekuritas, William Surya Wijaya mengatakan, pergerakan IHSG saat ini masih menunjukkan pola gerak sideways di tengah capital inflow yang terlihat masih terus terjadi.

"Sedangkan kondisi perekonomian yang stabil terlihat dari data terlansir serta mulai bergeraknya perekonomian yang tercermin dari laporan kinerja emiten turut menopang pola gerak IHSG," jelas William dalam risetnya, Selasa (14/6/2022).



Namun potensi koreksi terhadap harga komoditas akan membayangi dan dapat memberikan pengaruh terhadap pola gerak IHSG. Sebelumnya, IHSG berkutat di zona merah hingga sesi terakhir perdagangan di awal pekan. Indeks ditutup turun 91,26 poin atau 1,29% ke level 6.995.



Pada penutupan perdagangan, Senin (13/6/2022), terdapat 96 saham menguat, 484 saham melemah dan 116 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp16,6 triliun dari 27,8 miliar saham yang diperdagangkan.



Saham-saham yang dapat jadi pilihan hari ini di antaranya:

- HMSP
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More