Ganjar-Mahfud Berkomitmen untuk Maksimalkan APBN Melalui Bonus Demografi

Selasa, 31 Oktober 2023 - 11:11 WIB
loading...
A A A
Untuk meningkatkan alokasi anggaran ini, Ganjar menjelaskan bahwa ia berencana untuk memanfaatkan bonus demografi yang akan dirasakan Indonesia hingga setidaknya 13 tahun ke depan. Ia menyebut bahwa saat ini tengah merumuskan strategi untuk mengoptimalkan pemanfaatan bonus demografi ini.

"Seluruh kekuatan harus kita siapkan, sekarang ini tim saya sedang menyiapkan seluruh kerja-kerja teknokratisnya. Kalau bahasanya Pak Jokowi waktu itu, 'Kalau sudah dilantik langsung saja gaspol,' Kira-kira langsung saja dieksekusi," ucap Ganjar.

Ganjar memberikan sebuah ilustrasi bahwa ia berencana untuk menyederhanakan proses pembayaran pajak yang wajib dilakukan. Selain itu, ia akan mengupayakan terkait dengan peningkatan efisiensi dalam operasional pemerintah dengan memanfaatkan teknologi digital.

Saat ini, Ganjar-Mahfud sedang melakukan pengembangan strategi yang akan memungkinkan pemanfaatan yang optimal dari bonus demografi yang akan didapatkan. Dengan cara tersebut, Indonesia akan memiliki APBN yang substansial untuk mempercepat proses pembangunan.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Awal Tahun, Sri Mulyani...
Awal Tahun, Sri Mulyani Umumkan APBN Sudah Tekor Rp31,2 Triliun
Pengumuman Kinerja APBN...
Pengumuman Kinerja APBN Molor, Sri Mulyani Ungkap Masalahnya
Menko Airlangga dan...
Menko Airlangga dan Luhut Samakan Jurus demi Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Ini Hasilnya
8 Miliarder Teknologi...
8 Miliarder Teknologi Babak Belur di 2025 usai Boncos Rp4.333 Triliun
Buntut PHK Pekerja,...
Buntut PHK Pekerja, Yamaha Music Manufacturing Asia Komit Tetap Beroperasi
Rekomendasi
Profil Kang Gobang yang...
Profil Kang Gobang yang Viral usai Meninggal, Dikenang dalam Episode Preman Pensiun 9
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
Daftar Lengkap Selebritas...
Daftar Lengkap Selebritas yang Disebut dalam Gugatan Baru P Diddy, Ada Komedian Druski
Berita Terkini
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
19 menit yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
49 menit yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
1 jam yang lalu
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
1 jam yang lalu
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
1 jam yang lalu
GP Ansor Dorong Pemerintah...
GP Ansor Dorong Pemerintah Bentuk Badan Penerimaan Negara
2 jam yang lalu
Infografis
Arab Saudi Gunakan AI...
Arab Saudi Gunakan AI untuk Cetak Penghafal Al-Quran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved