Gampang Atur Keuangan Selama Bulan Ramadan, Simak Ulasannya!

Kamis, 14 Maret 2024 - 13:58 WIB
loading...
Gampang Atur Keuangan...
Ada hal penting yang jangan sampai diabaikan pada saat bulan Ramadan, yakni bagaimana cara kita mengatur keuangan. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Bulan Ramadan memang identik dengan momen yang penuh berkah dan berbagi kebahagiaan. Selain diisi dengan ibadah keagaamaan, banyak orang juga memanfaatkan momen ini untuk bersilaturahmi dengan keluarga untuk kembali merajut kasih dan bermaaf-maafan, hingga berbagi rezeki lewat donasi, zakat, maupun santunan kepada mereka yang membutuhkan.



Namun, ada hal penting yang jangan sampai diabaikan pada saat bulan Ramadan, yakni bagaimana cara kita mengatur keuangan . Chief Digital Business Officer MNC Bank , Yudistira Ardhi Prastono menyampaikan, bahwa mengelola transaksi dengan baik selama bulan Ramadan, justru dapat meningkatkan kemampuan kita untuk mencapai tujuan keuangan yang dikehendaki.

“Langkah pertama yang harus dilakukan adalah membuat anggaran keuangan yang jelas dan ringkas. Catatlah semua pendapatan dan pengeluaran yang masuk maupun keluar, mulai dari kebutuhan pokok, zakat/donasi/santunan hingga Tunjangan Hari Raya. Nah, ini sangat berguna bagi kita untuk menentukan berapa banyak dana yang bisa dialokasikan," ujar Yudistira.



Langkah selanjutnya adalah penggunaan metode pembayaran digital yang lebih cepat, mudah dan aman dalam bertransaksi keuangan tanpa harus membawa uang tunai. Ditambah, banyak sekali keuntungan yang ditawarkan oleh berbagai platform pembayaran digital tersebut.

Yudistira kemudian mencoba memperkenalkan MotionBank sebagai aplikasi layanan perbankan digital yang cocok digunakan untuk berbagai kemudahan transaksi keuangan, mulai dari transaksi QRIS, transfer dana, pembayaran berbagai tagihan yang rutin dilakukan seperti tagihan pulsa, listrik, PDAM, hingga fitur top-up & pay ke berbagai mitra layanan keuangan digital seperti MotionPay, Gopay, OVO, dan e-money lainnya.

MotionBank juga menyediakan fitur tarik dan setor tunai di seluruh jaringan Indomaret di Indonesia, tanpa harus mengunjungi mesin ATM apalagi kantor cabang bank, menu Split Bill untuk permintaan transfer antar rekening MotionBank dan transfer dana menggunakan nomor handphone, hingga pengajuan kartu kredit secara online.

Selain menyediakan fitur layanan yang modern, MotionBank juga memiliki promo-promo menarik di bulan Ramadan dari berbagai merchant yang bekerja sama. Untuk info lebih lanjut, kunjungi link berikut ini http://bit.ly/BanjirBerkah-QRIS

“Kami berharap berbagai kemudahan tersebut dapat membantu masyarakat dalam mengelola keuangannya dengan lebih baik, sehingga Ramadan tahun ini dapat menjadi momen yang penuh berkah dan kebahagiaan bagi semua," tutup Yudistira.

Terkait informasi mengenai PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) atau MNC Bank, anak usaha PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) yang berada di bawah naungan MNC Group (BHIT), dapat menghubungi MNC Bank Call Center di 1500188, akses www.mncbank.co.id dan www.motionbank.id serta ikuti akun resmi media sosial MNC Bank, @officialmncbank dan @motionbankingid di Instagram, MNC Bank di Facebook dan @MNCBank di Twitter.

Nikmati layanan perbankan digital dan produk-produk lain MNC Bank dengan mengunduh aplikasi MotionBank di Google PlayStore dan Apple AppStore melalui tautan https://bit.ly/MotionBankMNC

#MNCGroup #MNCBank #MotionBank #PerbankanDigital
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perkuat Pasokan Energi...
Perkuat Pasokan Energi Primer Pembangkit, PLN EPI Pastikan Keandalan Listrik Selama Ramadan
Bank Aladin Syariah...
Bank Aladin Syariah Tawarkan Deposito dengan Bagi Hasil 9%
Antisipasi Cuaca Ekstrem,...
Antisipasi Cuaca Ekstrem, Pertamina Pastikan Pasokan BBM Mudik Aman
Pertamina Pastikan Distribusi...
Pertamina Pastikan Distribusi Energi Andal Selama Ramadan dan Idulfitri
Waskita Karya Percantik...
Waskita Karya Percantik 4 Masjid Ikonik Ini, Siap Temani Ibadah Ramadan
Harga Pangan Awal Ramadan,...
Harga Pangan Awal Ramadan, Mentan: Harga Beras Turun, Cabai Naik
BI Siapkan Uang Tunai...
BI Siapkan Uang Tunai Rp180,9 T untuk Ramadan dan Lebaran 2025, Layanan Tukar Uang Dibuka
Harga Pangan Makin Mahal...
Harga Pangan Makin Mahal Jelang Ramadan: Cabai, Minyak dan Beras Meroket
Sambut Ramadan, KALOG...
Sambut Ramadan, KALOG Express Beri Diskon hingga 40%
Rekomendasi
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
Berita Terkini
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
22 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
1 jam yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
2 jam yang lalu
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
2 jam yang lalu
Infografis
Waktu Paling Tepat untuk...
Waktu Paling Tepat untuk Minum Kopi saat Puasa Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved