Diambil dari Aset Rusia, G7 Rampungkan Pinjaman Rp788,9 Triliun ke Ukraina

Rabu, 27 November 2024 - 06:50 WIB
loading...
A A A


Sementara itu Pekan lalu, Menteri Keuangan Rusia Anton Siluanov berjanji bakal memulai langkah-langkah pembalasan yang mencerminkan tindakan Barat. Dia mengatakan, Rusia juga telah membekukan sumber daya investor Barat, pelaku pasar keuangan Barat dan perusahaan, serta menambahkan bahwa "pendapatan dari aset ini juga akan digunakan."

Dana Moneter Internasional (IMF) secara berulang kali sempat memperingatkan bahwa setiap keputusan mengenai penyitaan aset Rusia yang dibekukan harus didukung dengan "landasan hukum yang tepat,". Ia memberikan catatan bahwa tanpa ini, langkah itu dapat merusak kepercayaan pada sistem keuangan Barat.

(akr)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1627 seconds (0.1#10.140)