Nih 7 Ekonomi Baru Andalan Kang Emil di Jabar

Senin, 16 November 2020 - 16:29 WIB
loading...
Nih 7 Ekonomi Baru Andalan...
Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil. Foto/Dok. SINDOnews
A A A
JAKARTA - Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil menyampaikan optimismenya terhadap kondisi makroekonomi di daerah. Terdapat dua aspek penting yang didorong oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) untuk menarik investasi di Jawa Barat, yaitu kualitas infrastruktur dan kualitas sumber daya manusia.

(Baca Juga: Bahlil Sebut Proyek Investasi Mangkrak Rp708 Triliun Sudah Rampung 67%)

"Terdapat 7 ekonomi baru yang akan menjadi kekuatan Jawa Barat, yaitu investasi, kemandirian pangan (swasembada), kesehatan, manufaktur, inovasi digital, green business sustainability, dan pariwisata," kata Ridwan Kamil di Jakarta, Senin (16/11/2020).

Dia mengatakan, realisasi dan komitmen investasi yang masuk ke Jawa Barat selama pandemi Covid-19 justru mengalami kenaikan hingga enam kali lipat atau senilai Rp360 triliun pada tahun ini dibandingkan tahun 2019.

(Baca Juga: Akselerasi Pemulihan Ekonomi, Jabar Kembali Pinjam Dana PEN Rp2,2 Triliun)

"Tahun lalu, investasi yang masuk di kami sekitar Rp50 triliun-Rp60 triliun. Saya sangat terkejut karena selama pandemi (investasi) malah meningkat enam kali lipat. Ini menunjukkan bahwa Jawa Barat sangat disukai dan dicintai," tandasnya.
(fai)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Danantara Ajak Qatar...
Danantara Ajak Qatar Investment Authority Kelola Dana Rp67,5 Triliun, Buat Apa?
Deretan Miliarder Penimbun...
Deretan Miliarder Penimbun Emas Terbesar di Dunia, Daftarnya Mengejutkan
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
3 Pelabuhan Afrika yang...
3 Pelabuhan Afrika yang Dibangun China, Jejak Kuat Tiongkok di Jalur Perdagangan Global
Strategi Investasi Penting...
Strategi Investasi Penting Hadapi Ketidakpastian Ekonomi Global
Kadin Indonesia dan...
Kadin Indonesia dan Rusia Perkuat Kerja Sama Dagang dan Investasi
Danantara dan Qatar...
Danantara dan Qatar Sepakat Bentuk Dana Investasi Bersama, Nilainya Tembus Rp64 Triliun
Qatar Komit Investasi...
Qatar Komit Investasi Rp33,5 Triliun ke Danantara, Prabowo: Sangat Antusias
Kunjungi RI, Menteri...
Kunjungi RI, Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Arab Saudi Siap Perkuat Kolaborasi
Rekomendasi
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
Wamen Juri Ardiantoro...
Wamen Juri Ardiantoro Bela Gibran soal Monolog: Pekerjaan Wapres Bicara, Masa Dilarang
1.000 Pelari Ikuti Hermina...
1.000 Pelari Ikuti Hermina Fun Run 2025 di Gelora Bung Karno
Berita Terkini
Wamenkop Ferry Juliantono...
Wamenkop Ferry Juliantono Beberkan Enam Tugas Utama Koperasi Desa Merah Putih
11 menit yang lalu
Elnusa Petrofin Perluas...
Elnusa Petrofin Perluas Distribusi BBM Pembangkit di Kalimantan Barat
37 menit yang lalu
IHSG Berpotensi Menguat...
IHSG Berpotensi Menguat Pekan Depan, Investor Pantau Data Inflasi dan Ekonomi AS
1 jam yang lalu
Urban Market Baru Hidupkan...
Urban Market Baru Hidupkan Ruang Publik di Kawasan Paramount Petals Tangerang
1 jam yang lalu
Bank Mandiri Salurkan...
Bank Mandiri Salurkan KUR Rp12,8 Triliun hingga Maret 2025
2 jam yang lalu
32 Perjalanan Whoosh...
32 Perjalanan Whoosh Terganggu Imbas Layangan Putus
3 jam yang lalu
Infografis
6 Pekan, Houthi Tembak...
6 Pekan, Houthi Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved