Rentenir Kejam! Gara-gara Pinjaman Tak Sampai Sejuta, Seorang Janda dan Anak-anaknya Jadi Tunawisma

Jum'at, 10 Desember 2021 - 20:20 WIB
loading...
A A A
"Ada barang-barang yang diambil yang tidak akan pernah saya dapatkan kembali" kata Michelle.

Saat itulah Michelle memutuskan keluar dari tempat tinggalnya. Dia membawa anak-anak dan beberapa barang yang masih tersisa. Mereka berjalan keluar rumah, dan tidak pernah kembali lagi.

Keluarga Michelle pun menjadi tunawisma Natal lalu. Mereka memang diberi akomodasi sementara, tetapi mereka tidak punya apa-apa. Tidak ada meja, tidak ada hadiah, tidak ada pohon Natal, tidak ada apa-apa.

"Yang paling sulit adalah mengetahui bahwa ini adalah Natal dan saya telah membuat anak-anak kehilangan tempat tinggal. Ibu mana yang membuat anak-anaknya kehilangan tempat tinggal? Saya melakukannya. Saya membuat pilihan itu," kata Michelle sembari terisak.

Untungnya di Inggris sana ada lembaga yang memang berperan membantu orang-orang yang terjebak rentenir. Michelle kemudian menelepon layanan hotline Stop Loan Sharks. Sejak itu kehidupan telah berbalik untuk Michelle.



Badan amal itu memperingatkan orang untuk tidak menggunakan rentenir Natal. Sebab, mereka bisa terjerumus dalam lembah utang yang dalam.

Para rentenir tidak selalu laki-laki kekar besar dengan kepala gundul. Mereka bisa berwujud seorang ibu yang ramah saat di taman bermain.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Baru Awal Tahun, Pemerintah...
Baru Awal Tahun, Pemerintah Sudah Tarik Utang Rp224,3 Triliun
Putus Jerat Rentenir...
Putus Jerat Rentenir dan Tengkulak, Prabowo Bakal Buat Koperasi Desa Merah Putih
Profil Tony Blair, Mantan...
Profil Tony Blair, Mantan PM Inggris yang Jadi Dewan Pengawas Danantara
BI Lapor Utang Luar...
BI Lapor Utang Luar Negeri RI Turun Jadi USD424,8 Miliar per Kuartal IV 2024
Gentem Group Buka Cabang...
Gentem Group Buka Cabang Pertama di Jakarta, Fokus pada Lifelong Learning
10.800 Miliarder Ramai-ramai...
10.800 Miliarder Ramai-ramai Eksodus dari Negeri Raja Charles III, Ini Sebabnya
Cadangan Devisa Indonesia...
Cadangan Devisa Indonesia Naik Jadi USD150,2 Miliar, Efek Pemerintah Tambah Utang
Siap-siap, Gaji di Bawah...
Siap-siap, Gaji di Bawah Rp3 Juta Tak Bisa Utang Paylater
AS di Ambang Gagal Bayar...
AS di Ambang Gagal Bayar Utang, Janet Yellen Beri Peringatan Darurat
Rekomendasi
Kronologi OTT 3 Anggota...
Kronologi OTT 3 Anggota DPRD OKU dan Kepala Dinas, Uang Rp2,6 Miliar hingga Fortuner Diamankan
Leo/Bagas Runner Up...
Leo/Bagas Runner Up All England 2025
Konstruksi Perkara OTT...
Konstruksi Perkara OTT KPK Dugaan Suap Proyek Dinas PUPR OKU
Berita Terkini
Prediksi Harga Emas...
Prediksi Harga Emas Bakal Dekati Rp2 Juta per Gram
2 jam yang lalu
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
2 jam yang lalu
Kadin Indonesia Siap...
Kadin Indonesia Siap Bangun Sistem Digital Pendataan Pekerja Migran
3 jam yang lalu
Kereta Lebaran Jarak...
Kereta Lebaran Jarak Jauh Masih Tersedia 1,4 Juta Kursi
5 jam yang lalu
Efek Perang Dagang,...
Efek Perang Dagang, Harga Emas Ukir Sejarah Baru Tembus Level USD3.000
6 jam yang lalu
PBJT atas Jasa Parkir...
PBJT atas Jasa Parkir di Jakarta, Ini Ketentuan Baru yang Perlu Diketahui
8 jam yang lalu
Infografis
Negara-negara Arab Dikecam...
Negara-negara Arab Dikecam karena Tak Berani Melawan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved