Profilnya Cocok dengan Kriteria Kepala Otorita IKN, Kang Emil: Tak Bisa Dihindari

Kamis, 03 Februari 2022 - 22:18 WIB
loading...
Profilnya Cocok dengan...
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat meresmikan pemanfaatan Alun-alun Majalengka yang telah selesai direvitalisasi, Rabu (21/4/2021). Foto/Pipin Sofian Sauri
A A A
JAKARTA - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menanggapi terkait dirinya yang dikabarkan masuk bursa calon pemimpin atau kepala otorita Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur (Kaltim). Pria yang akrab disapa Kang Emil mengakui kabar tersebut tidak bisa dihindari.

Sebelumnya, presiden Joko Widodo (Jokowi) sempat membeberkan ihwal kriteria calon Kepala Otorita IKN harus pernah memimpin daerah dan memiliki latar belakang arsitek.



Banyak yang berpandangan pernyataan mantan gubernur DKI Jakarta itu ditujukan kepada Ridwan Kamil yang memang seorang arsitek.

"Memang tidak bisa dihindari ya, kalau sudah dipersempit kriterianya, pasti akhirnya spesifikasi individu tertentu, termasuk saya. Kalau dulu kan nggak ada kriteria, sekarang ada," ujarnya saat ditemui di kawasan Hotel Dharmawangsa, Jakarta, Kamis (3/2/2022).



Meski begitu, Kang Emil menyebut belum ada pembicaraan formal antara dirinya dengan presiden. Oleh karena itu, dia belum bisa memberikan informasi lebih jauh.

Pria kelahiran Bandung itu juga menyatakan akan mendukung siapa pun yang nantinya terpilih menjadi Kepala Otorita Nusantara, nama baru IKN. Dia menilai, langkah pemerintah pusat memindahkan ibu kota negara sebagai momen bersejarah dalam risalah NKRI.



"Terpenting siapa pun yang dipilih nanti, tetap kita dukung karena ini momen bersejarah akan membangun peradaban yang membanggakan. Nggak boleh gagal, harus berhasil," tandasnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pembangunan Tahap II...
Pembangunan Tahap II IKN Dimulai, Pemerintah Siapkan Anggaran Rp48,8 Triliun
Sidak ke SPBU, Gubernur...
Sidak ke SPBU, Gubernur Kaltim Pastikan Kualitas BBM Sesuai Standar
Biaya Sewa Tenant di...
Biaya Sewa Tenant di IKN Gratis 2 Tahun, Berminat?
Siap-siap! Pegawai Otorita...
Siap-siap! Pegawai Otorita Pindah ke IKN Mulai Maret 2025
Anggaran Otorita IKN...
Anggaran Otorita IKN Kena Potong Rp1,15 Triliun, Pak Bas Ungkap Dampaknya
Inflasi di Kaltim Capai...
Inflasi di Kaltim Capai 1,58%, Mendagri Pastikan Harga-harga Terkendali
Bangun IKN, Badan Otorita...
Bangun IKN, Badan Otorita Cari Utangan ke Asian Development Bank
Pak Bas Pastikan IKN...
Pak Bas Pastikan IKN Siap Dihuni ASN, Kapan Pindahnya?
Tiba di Istana, Basuki...
Tiba di Istana, Basuki Bakal Dilantik Prabowo Jadi Kepala Otorita IKN
Rekomendasi
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
4 Ayat Terakhir Surat...
4 Ayat Terakhir Surat Al Hasyr, Bacaan, Arti dan Manfaatnya
Berita Terkini
Tarik Ulur Kenaikan...
Tarik Ulur Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan, Begini Kabar Terbarunya
23 menit yang lalu
Profesi Penilai Didorong...
Profesi Penilai Didorong Lebih Adaptif Hadapi Era Revolusi Industri 5.0
29 menit yang lalu
Wakil ICC Indonesia...
Wakil ICC Indonesia Ikut Bahas Amandemen Rancangan Aturan Arbitrase internasional
40 menit yang lalu
Dihantam Tarif Trump,...
Dihantam Tarif Trump, Arus Modal Keluar dari Indonesia Capai Rp46,7 Triliun
1 jam yang lalu
Pengamat Ekonomi Sebut...
Pengamat Ekonomi Sebut Kinerja Korporasi Bank Jatim Positif
1 jam yang lalu
Harga Bitcoin Melesat...
Harga Bitcoin Melesat Tembus Rp1,56 Miliar, Institusi Besar Serbu Pasar Kripto
1 jam yang lalu
Infografis
Ukraina Akui Jet tempur...
Ukraina Akui Jet tempur F-16 AS Tak Bisa Tandingi Su-35 Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved