Simak, Bestie! Cara Mengatur Keuangan dengan Gaji Rp4 Juta

Selasa, 22 Februari 2022 - 18:45 WIB
loading...
A A A
Jangan juga selalu mengikuti tren yang ada di masyarakat. Misalnya, ketika teman sering jajan minuman boba kekinian itu kita ikut membeli. Sesekali boleh untuk membelinya, namun ingat dengan anggaran yang sudah disusun ya. Jangan sampai uang yang dibelanjakan lebih banyak dari anggaran.



Perencanaan keuangan ini sangat penting dan besar manfaatnya bagi kita kedepannya. Selain itu, kedisiplinan diri untuk menjalankannya juga sangat dibutuhkan. Dengan pengelolaan keuangan yang tepat, kita tetap bisa menabung dan hidup bahagia dengan gaji Rp4 juta, bukan?
(ind)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1325 seconds (0.1#10.140)