Tujuh Sektor Penyumbang Pajak Terbesar di Indonesia

Rabu, 25 Mei 2022 - 17:43 WIB
loading...
A A A


5. Konstruksi dan Real Estat
Di posisi berikutnya ada sektor konstruksi dan real estat yang berkontribusi sekitar 4,2 persen dari penerimaan pajak. Dalam laju pertumbuhan kumulatifnya, sektor ini mengalami kenaikan sekitar 21,21 persen (yoy).

6. Informasi dan Komunikasi
Selanjutnya, ada sektor informasi dan komunikasi dengan kontribusi 3,3 persen. Sektor ini juga mengalami pertumbuhan yang cukup memuaskan dengan angka kenaikan yang mencapai 30,62 persen (yoy) secara berturut-turut.

7. Transportasi & Pergudangan serta Jasa Perusahaan
Sektor penyumbang pajak terbesar di Indonesia yang berikutnya adalah bidang transportasi dan pergudangan serta bidang jasa perusahaan. Masing-masing dari sektor ini berkontribusi sekitar 3,4 persen dan 2,7 persen.
(fai)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2095 seconds (0.1#10.140)