10 Kebangkrutan Raksasa Ritel Amerika Serikat dalam 5 Tahun Terakhir

Rabu, 11 Januari 2023 - 13:18 WIB
loading...
A A A
Chinos Holdings, induk dari peritel pakaian jadi, mengajukan perlindungan kebangkrutan pada Mei 2020 dengan rencana untuk menghapus utang sebesar USD 1.65 miliar sebagai imbalan untuk menyerahkan kepemilikan kepada pemberi pinjaman.

10 Kebangkrutan Raksasa Ritel Amerika Serikat dalam 5 Tahun Terakhir


J Crew dikenal dengan brand pakaian preppy yang disukai oleh mantan ibu negara Michelle Obama. Mereka menjadi korban pertama peritel besar akibat dari Pandemi Covid-19.

7. Tailored Brands

Aset: USD 2.48 miliar
Kewajiban: USD 2.84 miliar
Toko: Lebih dari 1.400

Pemilik ritel pakaian yang mengkhususkan pada tuksedo dan setelan pria itu mengajukan kebangkrutan pada Agustus 2020. Setalahnya pada bulan Desember, Men's Wearhouse itu berhasil menghapus utang sebesar USD 686 juta.

8. Claire's Stores

Aset: USD 2 miliar
Kewajiban: USD 2.52 miliar
Toko: Sekitar 1.600

Peritel penjual perhiasan mengajukan kebangkrutan Bab 11 pada Maret 2018, usai terdampak menyusutnya pengunjung mal akibat konsumen banyak yang beralih ke online.

Perusahaan kemudian bangkit dari kebangkrutan pada Oktober 2018 setelah menghilangkan utang USD 1.9 miliar. Selanjutnya mengajukan untuk go public lagi pada akhir 2021, didukung oleh Goldman Sachs.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Buntut PHK Pekerja,...
Buntut PHK Pekerja, Yamaha Music Manufacturing Asia Komit Tetap Beroperasi
Orang Terkaya Jerman...
Orang Terkaya Jerman Kecipratan Dividen Rp152,5 Triliun, Ini Sumbernya
Identitas Baru Tiga...
Identitas Baru Tiga Dekade Lippo Mall Cikarang, Tampil Lebih Modern
Pentingnya Asuransi...
Pentingnya Asuransi Properti di Tengah Tantangan Cuaca Ekstrem
Pertumbuhan Sektor Properti...
Pertumbuhan Sektor Properti dan Infrastruktur Mendongkrak Permintaan Sealant
Meningkatkan Penetrasi...
Meningkatkan Penetrasi Asuransi Kendaraan Roda Empat lewat Kolaborasi Strategis
Faktor Utama Resilience...
Faktor Utama Resilience dan Daya Saing, Ini 5 Aspek Penting Sustainable Business Strategy
Mendorong Efisiensi...
Mendorong Efisiensi dan Keberlanjutan Industri Pertambangan melalui Pelumasan Inovatif
Proteksi Mudik Lebaran...
Proteksi Mudik Lebaran Bikin Perjalanan Lebih Aman
Rekomendasi
Nurul Arifin: Tidak...
Nurul Arifin: Tidak Ada Alasan bagi Letkol Teddy Mundur dari TNI karena Menjabat Seskab
Suparman Reborn 4: Anting...
Suparman Reborn 4: Anting Aneu Dicuri oleh Duo Maling, Suparman Segera Bertindak
3 Foto Bahagia Bobon...
3 Foto Bahagia Bobon Santoso dan Cheryl Ruan, Saling Unfollow usai Suami Mualaf
Berita Terkini
Sri Mulyani Memohon...
Sri Mulyani Memohon Penurunan Penerimaan Pajak Tak Didramatisir
14 menit yang lalu
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
35 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
1 jam yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
2 jam yang lalu
Infografis
5 Kerugian Ukraina Setelah...
5 Kerugian Ukraina Setelah Ditinggalkan oleh Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved