Jurang Resesi di Depan Mata, Bank Dunia Pangkas Proyeksi Ekonomi Global Jadi 1,7%
loading...
A
A
A
Harga pertanian juga diperkirakan turun 5% tahun ini meskipun masih akan jauh lebih tinggi daripada beberapa tahun yang lalu, setelah naik 13% pada tahun 2022. Terlepas dari perkembangan tersebut, inflasi diperkirakan akan tetap jauh di atas ambang normal, yakni 2%.
Bank-bank sentral termasuk AS dan Inggris telah menaikkan suku bunga untuk meredam inflasi meskipun berakibat turunnya investasi akibat bunga pinjaman meningkat tajam dan memperberat pembayaran utang perusahaan.
Prospek suram juga membayangi pasar negara berkembang. Pasalnya, negara-negara ini harus berjuang dengan beban utang yang berat, mata uang yang lemah dan melemahnya pendapatan, dan perlambatan investasi.
Bank-bank sentral termasuk AS dan Inggris telah menaikkan suku bunga untuk meredam inflasi meskipun berakibat turunnya investasi akibat bunga pinjaman meningkat tajam dan memperberat pembayaran utang perusahaan.
Prospek suram juga membayangi pasar negara berkembang. Pasalnya, negara-negara ini harus berjuang dengan beban utang yang berat, mata uang yang lemah dan melemahnya pendapatan, dan perlambatan investasi.
(nng)