Mal Ramai Lagi, Bisnis Jasa Hiburan dan Rekreasi Keluarga Kian Ekspansif
Senin, 27 Februari 2023 - 22:32 WIB
“Saat ini sudah ada 2 area Funworld Bowling yang telah berdiri, yang pertama ada di Central Park Mall Jakarta dan yang ke-2 ada di Cirebon Super Block Mall Kota Cirebon,” ungkapnya.
Dia menambahkan, outlet ke-3 Funworld Bowling yang berlokasi di Puri Indah Mall, Jakarta, juga telah hadir. Outlet ini terdiri dari 8 Lane, yang setiap Lane-nya dapat dimainkan maksimal 4 orang, sudah termasuk sewa sepatu, dan wajib memakai kaos kaki
“Sistem bermain Funworld Bowling Puri Indah Mall menggunakan sistem Tach Card, di mana setiap pemain yang ingin bermain menggunakan Fun Card seperti saat mereka akan bermain mesin permainan lainnya,” terang dia.
Wawan menambahkan, meskipun pandemi mereda, perseroan tetap menerapkan peraturan sesuai dengan protokol kesehatan (prokes).
Untuk standar kebersihan telah dilakukan secara berkala pagi hari sebelum jam operasional, disela-sela jam operasional, dan setelah jam operasional berakhir.
“Seluruh pegawai maupun pengunjung yang memasuki area bermain wajib menggunakan masker dan dihimbau agar tetap mematuhi protokol kesehatan,” pungkasnya.
Dia menambahkan, outlet ke-3 Funworld Bowling yang berlokasi di Puri Indah Mall, Jakarta, juga telah hadir. Outlet ini terdiri dari 8 Lane, yang setiap Lane-nya dapat dimainkan maksimal 4 orang, sudah termasuk sewa sepatu, dan wajib memakai kaos kaki
“Sistem bermain Funworld Bowling Puri Indah Mall menggunakan sistem Tach Card, di mana setiap pemain yang ingin bermain menggunakan Fun Card seperti saat mereka akan bermain mesin permainan lainnya,” terang dia.
Wawan menambahkan, meskipun pandemi mereda, perseroan tetap menerapkan peraturan sesuai dengan protokol kesehatan (prokes).
Untuk standar kebersihan telah dilakukan secara berkala pagi hari sebelum jam operasional, disela-sela jam operasional, dan setelah jam operasional berakhir.
“Seluruh pegawai maupun pengunjung yang memasuki area bermain wajib menggunakan masker dan dihimbau agar tetap mematuhi protokol kesehatan,” pungkasnya.
(ind)
Lihat Juga :
tulis komentar anda