Dirut KAI Pastikan Ada Pembengkakan Biaya Jika Harus Beli KRL Baru Dibanding Impor Kereta Bekas
Senin, 27 Maret 2023 - 21:49 WIB
Lebih lanjut, Didiek menjelaskan bahwa kondisi keuangan PT KAI pada saat pandemic mengalami kerugian Rp1,7 triliun pada tahun 2020, dan Rp400 miliar di tahun 2021.
Jika diharuskan untuk pengadaan kereta baru yang saat ini harganya cukup tinggi tentunya akan menambah beban keuangan perseroan.
"PT KAI saat ini juga menerima penugasan LRT Jabodebek, dan Kereta Cepat Jakarta - Bandung, konsekuensi penugasan itu sangat dalam, terlebih pandemi kemarin 2 tahun rugi," beber Didiek.
Jika diharuskan untuk pengadaan kereta baru yang saat ini harganya cukup tinggi tentunya akan menambah beban keuangan perseroan.
"PT KAI saat ini juga menerima penugasan LRT Jabodebek, dan Kereta Cepat Jakarta - Bandung, konsekuensi penugasan itu sangat dalam, terlebih pandemi kemarin 2 tahun rugi," beber Didiek.
(ind)
tulis komentar anda