Jadi Binaan BRI, Kluster Gultik Blok M Siap Naik Kelas

Jum'at, 05 April 2024 - 13:23 WIB
Kluster Usaha Jadi Upaya BRI Angkat UMKM

Komitmen BRI dalam melakukan pemberdayaan terhadap UMKM salah satunya dilakukan melalui program "Kluster Hidupku". Direktur Bisnis Mikro BRI Supari mengatakan, program itu menjadi upaya BRI untuk mendorong UMKM naik kelas.

"Kami berkomitmen untuk terus mendampingi dan membantu pelaku UMKM, tidak hanya dengan memberikan modal usaha, tetapi juga melalui pelatihan-pelatihan usaha dan program pemberdayaan lainnya, sehingga UMKM dapat tumbuh dan semakin tangguh," ungkap Supari beberapa waktu lalu.

Melalui program Kluster Hidupku, BRI berupaya menaikkelaskan nasabah dengan mendorong pertumbuhan usaha mereka secara berkelanjutan. Dengan demikian, UMKM binaan tersebut akan semakin tangguh dalam menjalankan usahannya.
(fjo)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More