Kartu Prakerja Diharapkan Jadi ‘Legacy’ Pemerintah Tingkatkan Kompetensi Sumber Daya Manusia
Jum'at, 03 September 2021 - 18:10 WIB
Program Kartu Prakerja juga dinilainya sukses melahirkan para wirausaha baru serta menciptakan lapangan kerja di tengah krisis pandemi Covid-19.
“Sejak digulirkannya program Kartu Prakerja, proses pemulihan ekonomi nasional terjadi. Pemerintah telah berhasil mendorong penciptaan lapangan kerja sekaligus meningkatkan daya beli masyarakat. Program ini harus terus didukung agar pemulihan ekonomi nasional semakin kuat,” pungkasnya.
“Sejak digulirkannya program Kartu Prakerja, proses pemulihan ekonomi nasional terjadi. Pemerintah telah berhasil mendorong penciptaan lapangan kerja sekaligus meningkatkan daya beli masyarakat. Program ini harus terus didukung agar pemulihan ekonomi nasional semakin kuat,” pungkasnya.
(uka)
Lihat Juga :
tulis komentar anda