Gandeng DMI Sulsel, BPJamsostek Bidik Pengurus Masjid se-Makassar

Rabu, 09 Februari 2022 - 15:29 WIB
Tak hanya pengurus masjid, peserta sektor informal atau rentan lainnya yang sudah dilindungi oleh BPJamsostek diantaranya petani, hingga tukang ojek. Ada juga kerja sama dengan Pemerintah Kota Makassar bertajuk "Paraikatte", di mana setiap ASN akan menanggung minimal satu pekerja rentan sebagai peserta di BPJamsostek.

"Khusus untuk pengurus masjid di Kota Makassar, memang kami belum menerima angka pasti, tapi diatas 100 orang yang bisa menjadi peserta," katanya.

Ketua Umum DMI Provinsi Sulsel , Amin Syam menjelaskan kolaborasi dengan BPJamsostek untuk melindungi pengurus masjid melalui program jaminan sosial merupakan salah satu wujud dari semboyan DMI Sulsel "Memakmurkan Masjid dan Dimakmurkan Masjid".

"Di Sulsel ada 16 ribu masjid, di Makassar ada 1.300 lebih. Itu luar biasa potensi. Barangkali 90 persen belum masuk peserta BPJamsostek padahal ini peluang karena iuran kecil tapi jaminan luar biasa," pungkasnya.
(tri)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More