Pegadaian Makassar Target Bisa Salurkan Rp628 Miliar KUR Syariah untuk UMKM

Kamis, 14 Juli 2022 - 20:14 WIB


Setelah membuka 66 outlet baru secara serentak, jumlah nasabah PT Pegadaian bertambah sebanyak 822 Ribu dan diprediksi akan terus bertambah dengan berbagi program promo khusus yang dihadirkan bagi masyarakat, demi memenuhi kebutuhan Jaza finansial Inklusi keuangan customer melalau Pegadaian.

“Insyaallah kita akan tumbuh 1.060.000 untuk jumlah nasabah, kemudian rekening tabungan emas masyarakat yang sudah mau investasi di tabungan emas sudah masuk di angka 655 ribu ini sudah cukup naik 20 hingga 30 persen dibandingkan tahun sebelumnya,” pungkasnya.

Inovasi lain yang dihadirkan PT Pegadaian untuk bulan Agustus mendatang, dengan memberikan pinjaman dana bagi para masyarakat yang ingin melakukan perjalan umrah dengan bunga rendah.

“Kami juga akan mengeluarkan program baru yaitu pembiayaan untuk umrah dengan bunga yang sangat rendah. Hadirnya program ini juga menjamin para warga yang ingin melakukan pinjaman dengan bunga rendah,” terangnya.
(agn)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More