Indonesia Bisa Menjadi Hub Pasar Ammonia Dunia
loading...
A
A
A
"Di Indonesia bukan saja hanya ammonia biru tapi juga ammonia hijau meningkatkan kesempatan kita untuk berinvestasi dan saya rasa seperti yang saya jelaskan permintaan teruntuk ammonia hijau dan biru akan meningkat apalagi di Asia dan tentunya secara global," ucap Konichi.
Torben Norgaard (Chief Technology Officer & Fuels Maersk Mc-Kinney Moller Center for Zero Carbon Shipping Denmark), mengatakan, peluang untuk meraup pasar ammonia dunia sangat besar. Asalkan, ada perbaikan dari sisi nilai rantai pasokanya.
"Rantai nilai pasokan itu kemudian bisa akan mencapai skala yang diinginkan dan kemudian bisa mandiri dan berkompetensi dengan alternatif-alternatif," tandas Torben.
Torben Norgaard (Chief Technology Officer & Fuels Maersk Mc-Kinney Moller Center for Zero Carbon Shipping Denmark), mengatakan, peluang untuk meraup pasar ammonia dunia sangat besar. Asalkan, ada perbaikan dari sisi nilai rantai pasokanya.
"Rantai nilai pasokan itu kemudian bisa akan mencapai skala yang diinginkan dan kemudian bisa mandiri dan berkompetensi dengan alternatif-alternatif," tandas Torben.
(uka)